Update Hitungan KPU untuk DPRD Sumbar: PPP Salip Nasdem

Update Hitungan KPU untuk DPRD Sumbar: PPP Salip Nasdem

Hasil penghitungan resmi KPU untuik DPRD Sumbar, pada Rabu 24 April 2019 pukul 18.45 WIB

Langgam.id- Hingga Rabu (24/04) pukul 18.45 WIB, Partai Gerindra masih bercokol di peringkat pertama, pada perhitungan suara resmi KPU RI untuk DPRD Sumatera Barat. Gerindra meraih 17,35 persen dari 2.203 dari total 16.719 TPS atau 13,17 persen yang sudah masuk.

Peringkat kedua ditempati PKS, dengan meraup 16,88 persen. Disusul Partai Demokrat dengan 12,46 persen.

PAN yang berada diurutan ke-4 terus menempel dengan perolehan 12,44 persen. Menyusul Partai Golkar di urutan ke-5 dengan 8,74 persen.

Kemudian PPP yang meraup 6,29 persen berhasil menyalip Partai Nasdem yang sebelumnya bertengger di urutan ke-6. Nasdem turun ke peringkat ke-7 dengan mendapatkan 5,13 persen.

Berikut rincian perolehan suara hingga Rabu 24 April 2019, pukul 18.45 WIB:

#1 PKB: 3,45 %
#2 Gerindra: 17,35 %
#3 PDIP: 3,55 %
#4 Golkar: 8,74 %
#5 Nasdem: 5,13 %
#6 Garuda: 0,52 %
#7 Berkarya: 2,15 %
#8 PKS: 16,88 %
#9 Perindo: 1,25 %
#10 PPP: 6,29 %
#11 PSI: 0,95 %
#12 PAN: 12,44 %
#13 Hanura: 3,41 %
#14 Demokrat: 12,46 %
#15 PBB: 2,31 %
#16 PKPI: 3,14 %

Sumber: https://pemilu2019.kpu.go.id/#/dprdprov/hitung-suara/

Ikuti berita terbaru dan terkini dari Langgam.id. Anda bisa bergabung di Grup Telegram Langgam.id News Update di tautan https://t.me/langgamid atau mengikuti Langgam.id di Google News pada tautan ini.

Baca Juga

Tetapkan 8 Ranperda, Produktivitas DPRD Sumbar Tahun Ini Meningkat
Tetapkan 8 Ranperda, Produktivitas DPRD Sumbar Tahun Ini Meningkat
Peta Rawan Bencana, Ketua DPRD Sumbar Harapkan Dukungan Kementerian ATR
Peta Rawan Bencana, Ketua DPRD Sumbar Harapkan Dukungan Kementerian ATR
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatra Barat sudah mengumuman Daftar Calon Tetap (DCT) Anggota DPRD Provinsi Sumbar Pemilu 2024.
DCT DPRD Sumbar, PKB dan Gerindra Tak Penuhi Kuota 30 Persen Caleg Perempuan
Ranperda Perhutanan Sosial, Komisi 2 DPRD Sumbar Lakukan Konsultasi Akhir ke Kemendagri
Ranperda Perhutanan Sosial, Komisi 2 DPRD Sumbar Lakukan Konsultasi Akhir ke Kemendagri
Tolak Putusan MK Soal Usia Capres Cawapres, Mahasiswa Gelar Aksi di DPRD Sumbar
Tolak Putusan MK Soal Usia Capres Cawapres, Mahasiswa Gelar Aksi di DPRD Sumbar
Wakil Ketua DPRD Sumbar Irsyad Syafar mewanti-wanti agar kejadian di Pulau Rempang, Kota Batam, tidak menimpa warga Air Bangis.
Wakil Ketua DPRD Sumbar: Jangan Sampai Air Bangis Seperti Rempang