Pemeriksaan WNA Diduga Lakukan Kekerasan Seksual, Polda Sumbar akan Libatkan Ahli Bahasa

Kapolda Sumbar Irjen Pol Suharyono mengatakan, bahwa pihaknya telah memberikan sejulah reward dan punishment kepada personelnya selama 2023.

Gedung Polda Sumbar di Jalan Sudirman, Padang. [foto: infopublik.id]

Langgam.id – Seorang warga negara asing (WNA) diduga terlibat kasus kekerasan seksual. Kasus ini dilaporkan sedang ditangani Kepolisian Daerah (Polda) Sumatra Barat (Sumbar).

Kabid Humas Polda Sumbar, Kombes Pol Stefanus Satake Bayu Setianto mengatakan, pihaknya masih dalam tahap proses dalam kasus ini. Pemeriksaan terhadap WNA tersebut segera dilakukan.

“Lagi tahap pemeriksaan. Untuk WNA belum diperiksa, karena masih menunggu ahli bahasa,” kata Satake Bayu dihubungi langgam.id, Senin (20/12/2021).

Satake Bayu belum mengetahui secara detail kasus ini, namun diketahui WNA sebagai terduga pelaku berasal dari Pakistan. Begitupun untuk korban apakah anak bawah umur atau dewasa.

Baca juga: Seorang WNA Diduga Terlibat Kasus Kekerasan Seksual, Kini Ditangani Polda Sumbar

“Saya lagi nunggu juga laporan tertulisnya dari Dirreskrimum. Nanti saya kirim (kalau sudah dapat),” ujarnya.

Baca Juga

PLMTH di Jorong Muaro Busuak, Kabupaten Solok, Sumbar sebagai sumber energi listrik swadaya warga
Menjajaki Transisi Energi Swadaya Warga di Kaki Bukit Barisan
Presiden Prabowo saat meninjau pembangunan Huntara untuk korban banjir di Kabupaten Agam.
984 Huntara untuk Sumbar, Prabowo Perintahkan Rampung Sebelum Ramadan
Semen Padang akan menjamu Bhayangkara FC Lampung pada pekan kesembilan Liga Super League 2025/2026, Senin sore (20/10/2025) di Stadion Haji
Lawan Persis Solo, Semen Padang FC Bidik Kemenangan Sebelum Jeda Paruh Musim
Banjir bandang merendam pemukiman wawrga di Kota Padang, Jumat (28/11/2025). BPBD
Bencana Picu Inflasi Sumbar Melambung Tinggi
Presiden Prabowo saat meninjau pembangunan Huntara untuk korban banjir di Kabupaten Agam.
Pemerintah Bangun 750 Huntara untuk Korban Banjir Sumbar
Jaime Giraldo pemain baru Semen Padang
Jaime Giraldo Resmi Gabung ke Semen Padang FC