• Masuk
  • Daftar
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
Langgam.id
  • BERITA
  • KHAS
  • PALANTA
  • KOLOM
  • BERITA
  • KHAS
  • PALANTA
  • KOLOM
Langgam.id
Home Gaya Hidup

Meski Sering Ditinggalkan Ini Manfaat dari Kloset Jongkok

Dina Audya
11/10/2021 | 06:15 WIB
A A
manfaat kloset jongkok

Ilustrasi. [pixel - langgam.id]

Meskipun saat ini sering ditinggalkan, ada beberapa manfaat yang akan dirasakan saat menggunakan kloset jongkok

Langgam.id – Saat ini, banyak dari masyarakat yang lebih memilih untuk memakai kloset duduk dibanding kloset model lama yang jongkok.

Salah satu alasannya kloset duduk lebih banyak dipilih karena bentuknya yang lebih bagus di kamar mandi di banding kloset jongkok.

Baca Juga

Ini Manfaat Asuransi Perjalanan untuk Tingkatkan Keamanan Traveling

Tips Memilih Pangan Jajanan Anak Sekolah yang Aman, Bermutu dan Bergizi

Sebenarnya, kloset jongkok memiliki banyak manfaat baik untuk tubuh. Bahkan hal ini jarang diketahui oleh masyarakat, sehingga lebih sering ditinggalkan.

Berikut ini manfaat dari kloset jongkok

Baca juga; Mengukus Makanan Punay Sederet Manfaat Kesehatan, Bisa Kurangi Obesitas

Mengurangi Tenaga Saat Mengeluarkan Feses

Saat seseorang mengalami permasalahan pada feses yang keras, sebaiknya lebih memilih untuk menggunakan kloset jongkok.

Perlu diketahui, kloset jongkok akan lebih membantu seseorang untuk mengeluarkan feses yang keras tersebut, dibanding kloset duduk.

Hal ini terjadi karena saluran pada kloset jongkok akan membengkok, sehingga akan mempermudah keluarnya feses tersebut.

Kloset Jongkok dapat melemaskan Otot

Saat menggunakan kloset jongkok, otot pada saluran tersebut akan mengendur, yang mana hal ini akan membantu seseorang untuk mengeluarkan feses lebih cepat.

Bahkan hal ini juga akan membuat otot pada perut lebih refleks dan tidak tegang, sehingga akan menghindari beberapa gejala yang dapat menimbulkan penyakit.

Mengatasi Permasalahan Sembelit dan Wasir

Menggunakan kloset jongkok akan membuat seseorang lebih tenang dan juga nyaman saat mengeluarkan fesesnya.

Tak hanya itu, hal ini juga akan bermanfaat untuk mengurangi berbagai macam penyakit yang ditimbulkan, salah satunya adalah sembelit dan juga wasir.

Bahkan hal ini juga telah dibuktikan dengan beberapa penelitian, yang menyebutkan bahwa kloset jongkok memang lebih sehat dibanding kloset duduk.

Mengatasi Tersebarnya Kuman

Saat menggunakan kloset duduk, tentunya kulit pada paha akan langsung menempel pada bagian tempat duduk di kloset tersebut.

Baca juga: Hindari Makan Terlalu Cepat, Ini 5 Risikonya Bagi Kesehatan

Hal ini akan mempermudah kuman untuk berpindah, bahkan dapat menyebabkan berbagai macam penyakit yang berbahaya pada kulit jika tidak dibersihkan terlebih dahulu.

Itulah beberapa manfaat dari kloset jongkok yang hingga saat ini masih jarang diketahui oleh masyarakat.

Tags: LifestyleTips
BagikanTweetKirim

Baca Juga

Mata minus dapat menghambat aktivitas, berikut beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mencegah permasalahan mata minus pada anak.

3 Cara Mencegah Mata Minus pada Anak

03/01/2022 | 15:58 WIB
Manfaat pepaya

Tidak Hanya Buahnya, Ini Manfaat Pepaya untuk Kesehatan

02/01/2022 | 08:31 WIB
Perhitungan waktu tidur

Perhitungan Waktu Tidur Ini Dapat Digunakan Agar Segar Ketika Bangun Pagi

02/01/2022 | 07:58 WIB
mengatasi hidung tersumbat

Ini Cara Mudah Mengatasi Hidung Tersumbat

02/01/2022 | 07:35 WIB

Discussion about this post

Terpopuler

Sumatra Barat dan Pulau Sumatra. (Peta: openstreetmap.org)

15 Pahlawan Nasional dari Sumatra Barat

10/11/2020 | 16:33 WIB
Langgam.id - Sosok Dewi Novita menjadi sorotan setelah dirinya dimutasi dari jabatan sebagai Camat Payakumbuh Timur.

Sosok Dewi Novita, Camat Payakumbuh Timur yang Dimutasi Akibat Konten Ala Citayam Fashion Week

09/08/2022 | 15:25 WIB
Berita terbaru dan terkini hari ini: Arief Muhammad buka rumah makan Payakumbuah Masakan Minag di Tangerang, Banten.

Arief Muhammad Buka Rumah Makan Padang di Tangerang, Lokasinya Bekas Restoran Nan Gombang

01/06/2022 | 17:53 WIB

Shop for Free, BRI Hadirkan Program Belanja Gratis di Budiman Swalayan Padang dan Bukittinggi

08/08/2022 | 23:08 WIB
Langgam.id - Tiga orang balita ditemukan meninggal dunia di aliran sungai kawasan Ranah Parak Rumbio, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang.

3 Balita di Padang Ditemukan Meninggal Dunia di Sungai

09/08/2022 | 18:29 WIB
Langgam.id

Berita  •  Khas  •  Palanta  •  Kolom

Ikuti Kami

Copyright 2019-2021 PT. Langgam Digital Nusantara | All rights reserved.

Tentang  •  Kerjasama & Iklan  •  Pedoman Media Siber  •  Ketentuan Privasi  •  Indeks 

Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • BERITA
  • KHAS
  • PALANTA
  • KOLOM
  • Masuk
  • Daftar

Copyright 2021 PT. Langgam Digital Nusantara | All rights reserved.

Selamat datang

Silakan masuk ke akun anda

Forgotten Password? Daftar

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In