Sumbar Catatkan Angka Sembuh Covid-19 Tertinggi se-Indonesia

Pasien sembuh covid-19 sumbar, Rt padang zona hijau

Ilustrasi covid-19 (canva.com)

Langgam.id - Sumatra Barat (Sumbar) menjadi salah satu provinsi dengan tingkat kesembuhan pasien covid-19 tertinggi se-Indonesia. Hal tersebut berdasarkan data Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 per 2 Juli 2021.

Dalam rilis tersebut, selain Sumbar terdapat 4 provinsi lain dengan tingkat kesembuhan harian tertinggi yakni DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.

Pada 2 Juli 2021, pasien sembuh covid-19 di Sumbar bertambah 355 orang, sehingga total kesembuhan menjadi 47.239 orang.

Baca juga: Total Kasus Covid-19 Sumbar Tembus 52 Ribu Orang, Berikut Sebarannya

Sementara itu, berdasarkan data Satgas Covid-19 Sumbar total jumlah kasus positif tembus 52 ribu orang atau tepatnya 52.190. Jumlah itu, setelah kasus positif bertambah 455 orang pada Jumat (2/7/2021).

"Selain itu, menurutnya, kasus meninggal bertambah 7 orang, sehingga jumlah total meninggal dunia jadi 1201 orang (2,30%)," tulis Juru Bicara Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sumbar Jasman Rizal dalam situs resmi Pemprov Sumbar.

Baca Juga

Bus ALS Rebah Kuda di Padang Panjang, Korban Terjepit Sedang Dievakuasi
Bus ALS Rebah Kuda di Padang Panjang, Korban Terjepit Sedang Dievakuasi
Groundbreaking Fly Over Sitinjau Lauik, Andre Rosiade: Bukti Komitmen Presiden Prabowo Bangun Sumbar
Groundbreaking Fly Over Sitinjau Lauik, Andre Rosiade: Bukti Komitmen Presiden Prabowo Bangun Sumbar
Jemaah Calon Haji Kloter Pertama Embarkasi Padang Sudah Berangkat ke Tanah Suci
Jemaah Calon Haji Kloter Pertama Embarkasi Padang Sudah Berangkat ke Tanah Suci
Groundbreaking Proyek Flyover Sitinjau Lauik, Menteri PU: Didesain Aman Gempa
Groundbreaking Proyek Flyover Sitinjau Lauik, Menteri PU: Didesain Aman Gempa
Petaka di Lapas Bukittinggi: Warga Binaan Oplos Alkohol Parfum-Minuman Kemasan, 1 Meninggal Dunia
Petaka di Lapas Bukittinggi: Warga Binaan Oplos Alkohol Parfum-Minuman Kemasan, 1 Meninggal Dunia
Praktisi keinsinyuran nasional, Ulul Azmi, berpandangan kondisi Sumatra Barat (Sumbar) dinilai mengalami stagnasi dalam pertumbuhan ekonomi
Praktisi Keinsinyuran: Kepemimpinan di Sumbar Perlu Akselerasi Pembangunan dan Inovasi