Total Kasus Covid-19 Sumbar Tembus 52 Ribu Orang, Berikut Sebarannya

Positif Corona, 14 guru

Ilustrasi hasil tes Covid-19. (Fernando Zhiminaicela/pixabay.com)

Langgam.id - Total jumlah kasus Covid-19 di Sumatra Barat (Sumbar) tembus 52 ribu orang atau tepatnya 52.190. Jumlah itu, setelah kasus positif bertambah 455 orang pada Jumat (2/7/2021).

Juru Bicara Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sumbar Jasman Rizal merilis, selain tambahan positif, kasus sembuh bertambah 266 orang, sehingga total sembuh 47.460 orang (90,94% dari total kasus).
.
Baca Juga: Pasien Covid-19 Sumbar Bertambah 455, Meninggal 7 Orang

Selain itu, menurutnya, kasus meninggal bertambah 7 orang, sehingga jumlah total meninggal dunia jadi 1201 orang (2,30%). Di luar itu, 658 orang (18,65% dari jumlah kasus yang belum sembuh) masih menjalani perawatan di berbagai rumah sakit dan sisanya isolasi.

"Isolasi mandiri 2620 orang (74,24%). Isolasi (di fasilitas) kabupaten/ kota 251 orang (7,11%)," tulis Jasman di situs resmi Pemprov Sumbar.

Sebaran Kasus

Dari lebih 52 ribu kasus itu, berikut sebarannya di 19 kabupaten dan kota:
.
1. Kabupaten Kep. Mentawai
Total Kasus 798
Meninggal 1 orang (0.13%)
Sembuh 774 orang (96.99%)
.
2. Kota Payakumbuh
Total Kasus 1.561
Meninggal 27 orang (1.73%)
Sembuh 1.484 orang (95.07%)

3. Kabupaten Sijunjung
Total Kasus 1.456
Meninggal 42 orang (2.88%)
Sembuh 1.375 orang (94.44%)
.
4. Kota Padang Panjang
Total Kasus 1.577
Meninggal 31 orang (1.97%)
Sembuh 1.475 orang (93.53%)

5. Kota Padang
Total Kasus 23.285
Meninggal 402 orang (1.73%)
Sembuh 21.638 orang (92.93%)
.
6. Kota Solok
Total Kasus 1.294
Meninggal 28 orang (2.16%)
Sembuh 1.201 orang (92.81%)

7. Kabupaten Solok Selatan
Total Kasus 1.046
Meninggal 18 orang (1.72%)
Sembuh 964 orang (92.16%)
.
8. Kabupaten Limapuluh Kota
Total Kasus 1.633
Meninggal 45 orang (2.76%)
Sembuh 1.480 orang (90.63%)

9. Kabupaten Solok
Total Kasus 1.926
Meninggal 69 orang (3.58%)
Sembuh 1.734 orang (90.03%)
.
10. Kabupaten Pesisir Selatan
Total Kasus 1.986
Meninggal 60 orang (3.02%)
Sembuh 1.788 orang (90.03%)

11. Kota Pariaman
Total Kasus 915
Meninggal 20 orang (2.19%)
Sembuh 817 orang (89.29%)
.
12. Kabupaten Dharmasraya
Total Kasus 1.260
Meninggal 21 orang (1.67%)
Sembuh 1.123 orang (89.13%)

13. Kota Sawahlunto
Total Kasus 821
Meninggal 17 orang (2.07%)
Sembuh 728 orang (88.67%)
.
14. Kabupaten Tanah Datar
Total Kasus 2.570
Meninggal 79 orang (3.07%)
Sembuh 2.264 orang (88.09%)

15. Kabupaten Pasaman
Total Kasus 636
Meninggal 36 orang (5.66%)
Sembuh 552 orang (86.79%)

16. Kabupaten Padang Pariaman
Total Kasus 1.884
Meninggal 82 orang (4.35%)
Sembuh 1.632 orang (86.62%)

17. Kota Bukittinggi
Total Kasus 2.345
Meninggal 49 orang (2.09%)
Sembuh 2.023 orang (86.27%)

18. Kabupaten Agam
Total Kasus 4.023
Meninggal 100 orang (2.49%)
Sembuh 3.465 orang (86.13%)

19. Kabupaten Pasaman Barat
Total Kasus 1.178
Meninggal 74 orang (6.28%)
Sembuh 943 orang (80.05%)

(*/SS)

Baca Juga

Pemprov Janji Dukung BNN dalam Penanggulangan Narkoba di Sumbar
Pemprov Janji Dukung BNN dalam Penanggulangan Narkoba di Sumbar
Semen Padang FC akan menghadapi PSPS Riau di laga kedua Liga 2 2022/2023 pada Senin. Laga tandang perdana Semen Padang FC pada musim
Manajemen Semen Padang FC Kantongi 3 Calon Pelatih, Ada dari Sumbar
Mayoritas penduduk Sumatra Barat (Sumbar) adalah beragama Islam. Oleh karena itu, hampir di semua kabupaten/kota di Sumbar ditemukan banyak
Berikut 10 Kabupaten/Kota dengan Jumlah Masjid Terbanyak di Sumbar
Raih Cumlaude, Bupati Dharmasraya Resmi Menyandang Gelar Magister Administrasi Publik dari Unand
Raih Cumlaude, Bupati Dharmasraya Resmi Menyandang Gelar Magister Administrasi Publik dari Unand
Berita Padang - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Harga cabai di Pasar Raya Padang mengalami kenaikan jelang Ramadan. 
Siapkan Kebijakan Strategis, Gubernur Yakin Harga Pangan Sumbar Terkendali Saat Ramadan
Nasdem
DPR RI Dapil Sumbar I: Sengit Perebutan Kursi Kedua Nasdem