Ini 5 Tanda Seseorang Tengah Merindukan Dirimu

Tanda tengah dirindukan seseorang

Ilustrasi. [foto: Ist]

Langgam.id - Rindu merupakan salah satu perasaan yang lumrah dirasakan semua orang dari berbagai kalangan. Biasanya perasaan rindu sendiri bisa sering muncul saat seseorang telah cukup lama tidak bertemu dengan orang yang berarti dalam hidupnya, seperti kekasih, orang tua, saudara, ataupun sahabat.

Meski rindu merupakan hal biasa yang bisa dialami semua orang, namun tak sedikit orang kesulitan dalam mengatasi rasa rindunya. Sementara obat yang paling ampuh dalam mengatasi rasa rindu yakni bertemu langsung dengan orang yang dirindukan.

Menurut beberapa sumber, seseorang dapat mengetahui apakah dirinya tengah dirindukan orang lain dengan melihat dari tanda-tanda berikut ini.

Baca juga: Hanya Tumbuh di Indonesia, Begini Bentuk Pisang Unik dan Terpanjang di Dunia

Kerap Memimpikan Orang yang Sama

Lampiran Gambar

Bagi seseorang yang kerap memimpikan orang yang sama itu dapat dijadikan salah satu tanda bahwa dirimu tengah dirindukan oleh orang itu.

Sebab, mereka mungkin selalu memikirkan dirimu sehingga tercipta sebuah koneksi yang membuat kamu kerap kali memimpikan orang tersebut.

Suasana Hati Tiba-tiba Berubah

Lampiran Gambar

Suasana hati yang tiba-tiba berubah juga dapat diartikan sebagai tanda ada seseorang yang merindukan dirimu. Hal itu dikarenakan adanya transformasi emosi dari seseorang yang terus memikirkanmu.

Salah satu contoh perubahan suasana hati karena dirindukan orang lain yakni seseorang yang awalnya tertawa tiba-tiba bisa melamun karena alasan yang tak dimengertinya.

Tiba-tiba Mengingat Seseorang

Lampiran Gambar

Mengingat seseorang secara tiba-tiba merupakan hal yang biasa terjadi, namun ternyata hal tersebut justru dapat jadi tanda bahwa orang lain tengah merindukan dirimu.

Biasanya hal ini bersifat spontan yang mungkin terjadi karena pengaruh telepati dengan seseorang yang tengah memikirkanmu.

Bulu Mata Rontok

Lampiran Gambar

Tak sedikit orang yang percaya bahwa bulu mata yang tiba-tiba rontok merupakan tanda bahwa seseorang tengah dirindukan orang lain.

Tak hanya itu bulu mata rontok juga kerap dikaitkan dengan hubungan asmara atau kejadian menyenangkan akan dialami orang tersebut.

Miliki Firasat

Lampiran Gambar

Biasanya seseorang yang tengah dirindukan orang lain memiliki firasat yang kuat. Hal itu dapat disebabkan karena mereka terhubung secara emosional.

Tanda ini biasanya kerap dialami oleh orang tua yang merindukan anaknya, ataupun sepasang kekasih.

Tag:

Baca Juga

Kementerian Agama RI sudah menetapkan 1 Ramadan 1445 H 2024 jatuh pada Selasa (12/3/2024). Penetapan awal Ramadan 2024 diputuskan secara
12 Tips Sehat Jalankan Puasa Ramadan, Salah Satunya Berolahraga
Tips Mengelola Stres: Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya dengan baik
Tips Mengelola Stres: Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Cuaca seringkali sulit untuk diprediksi, sehingga kita sebagai pengendara dituntut untuk bisa lebih sigap dan tanggap saat menghadapi berbagai
Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Jambu biji merupakan tanaman tropis yang buahnya memiliki kandungan vitamin C tinggi. Buah jambu biji memiliki buah yang berwarna hijau
Sumber Vitamin C, Ini Beragam Manfaat Jambu Biji Bagi Kesehatan
Waktu adalah sesuatu yang terus berjalan dan tidak dapat diulang kembali. Mengatur waktu dengan baik harus dilakukan untuk semua pekerjaan
Manajemen Waktu, Tingkatkan Kualitas Hidup
Healing merupakan proses penyembuhan diri dari gangguan psikologis seperti trauma, patah hati, dan sebagainya. Kebanyakan orang healing
Kenali Manfaat Healing Untuk Kesehatan Mental dan Fisik