Curah Hujan Tinggi, Bendungan yang Mengairi 50 Ha Sawah di Padang Pariaman Jebol

Bendungan Kampung Tanjung, Lubuak Jambu yang berada di Nagari Sikucur, Kecamatan V Koto, Kabupaten Padang Pariaman, jebol pada

Kondisi bendungan Kampung Tanjung, Lubuak Jambu yang jebol. [foto: IG @bpbdkabpadangpariaman]

Langgam.id - Bendungan Kampung Tanjung, Lubuak Jambu yang berada di Nagari Sikucur, Kecamatan V Koto, Kabupaten Padang Pariaman, jebol pada Jumat (14/7/2023).

Dikutip dari akun Instagram BPBD Padang Pariaman, jebolnya bendungan tersebut disebabkan akibat curah hujan yang cukup tinggi dan banyaknya debit air sungai Batang Latiang.

BPBD Padang Pariaman mengungkapkan bahwa bendungan Kampung Tanjung ini memiliki panjang 23 meter dan tinggi 4 meter. Serta untuk mengairi 50 hektare (Ha) sawah di daerah tersebut.

"Satgas TRC PB BPBD Padang Pariaman berkoordinasi dengan wali nagari guna melakukan kajian cepat," tulis BPBD Padang Pariaman.

Saat ini terang BPBD Padang Pariaman, kebutuhan mendesak terkait jebolnya bendungan Kampung Tanjung yaitu kawat beronjong. (*/yki)

Baca Juga

Warga Padang Pariaman Antusias Sambut Program Makan Bergizi Gratis
Warga Padang Pariaman Antusias Sambut Program Makan Bergizi Gratis
Keluarga Septia Adinda (25), korban dugaan pembunuhan dan mutilasi di Kabupaten Padang Pariaman, tidak terima pengakuan terduga pelaku,
Keluarga Korban Mutilasi Bantah Pengakuan Terduga Pelaku Soal Adanya Utang
Potongan tubuh berupa paha diduga milik Septia Adinda (25) ditemukan di aliran sungai Batang Anai, tepatnya di Korong Duku, Nagari Kasang,
Potongan Paha Diduga Milik Korban Mutilasi di Padang Pariaman Ditemukan
Suasana duka menyelimuti rumah Siska Oktavia Rusdi (23) di Korong Kampung Apar, Kenagarian Sungai Buluh Utara, Kecamatan Batang Anai,
Ibu dari Korban Perempuan yang Dibunuh Terduga Pelaku Mutilasi di Sumbar Meninggal
Polisi membeberkan motif kasus pembunuhan dan mutilasi perempuan bernama Septia Adinda (25 tahun) ternyata dipicu persoalan utang-piutang.
Motif Perempuan di Sumbar Dimutilasi Dipicu Utang-piutang, Jasad Dipotong 10 Bagian
Polisi melakukan pengembangan kasus pembunuhan dan mutilasi jasad Septia Adinda (25), potongan mayatnya ditemukan di Padang Pariaman
Polisi Bongkar Sumur Tempat 2 Korban Lain yang Dibunuh Terduga Pelaku Mutilasi di Sumbar