Bawaslu Sumbar Apel Siaga Bersama Polres Padang Pariaman

Bawaslu Sumbar Apel Siaga Bersama Polres Padang Pariaman

Apel Bawaslu Sumbar bersama Polres Padang Pariaman. (Foto: Polres Padang Pariaman/tribratanews.sumbar.polri.go.id)

Langgam.id - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumatra Barat (Sumbar) bersama jajaran Polres Padang Pariaman menggelar apel kesiapan jelang Pemilu di halaman kantor Polres setempat, Jum’at (12/4) siang.

Kapolres Padang Pariaman AKBP Rizki Nugroho dalam pernyataan melalui tribratanews di situs resmi Polri menyebut, apel tersebut diadakan dalam rangka melaksanakan patroli pengawasan Bawaslu Kabupaten Padang Pariaman bersama Polres.

Apel gabungan dipimpin oleh Bawaslu Provinsi Sumatera Barat Vifner, dihadiri Ketua Bawaslu Padang Pariaman Anton Ishaq, Pemda Padang Pariaman diwakili Pol PP, Kapolres Padang Pariaman AKBP Rizki Nugroho, Pabung Kodim 0308 Mayor Muslim, Para pejabat utama Polres Padang Pariaman, Panwascam, Panwas Nagari, Panwas TPS dengan jumlah yang hadir diperkirakan sekitar 1000 oran.

“Semoga dengan kegiatan ini, wilayah Padang Pariaman tidak ada ditemukan pelanggaran dalam tahapan Pemilu tahun 2019 ini”, ujar AKBP Riski. (*/SS)

Baca Juga

Akses menuju BIM melalui jembatan kembar, dekat flyover, ditutup sementara. Penutupan ini akan dilakukan dua hingga tiga hari ke depan.
Akses Menuju BIM Via Jembatan Kembar Ditutup Sementara, Ini Jalur Alternatif
Dinas Kesehatan Bantah Isu Soal Warga Pasaman Barat Suspect Corona, pendataan keluarga
Sempat Kejar-Kejaran dengan Polisi Padang Pariaman, Residivis Pencuri Ponsel Tertangkap
Aniaya Anak Tiri Sampai Meninggal, Seorang Ibu di Padang Pariaman Ditangkap
Aniaya Anak Tiri Sampai Meninggal, Seorang Ibu di Padang Pariaman Ditangkap
Langgam.id-Polda Sumbar
Kapolres Padang Pariaman dan Wakapolresta Padang Diperiksa Polda Sumbar
polsek
10 Pelaku Pungli dan Judi Ditangkap di Padang Pariaman
Curi buah coklat | Pengedar Sabu di Pasaman Barat, kurir, satu paket ganja
Usai Tusuk Teman Sekamar, Pria di Padang Pariaman Sempat Kabur di Rumah Orang Tua