Kasus Positif Corona di Sumbar Jadi 31, 6 Sembuh, 3 Meninggal

Kasus Positif Corona di Sumbar Jadi 31, 6 Sembuh, 3 Meninggal

Rapat gubernur bersama ketua DPRD, pemerintah provinsi, kabupaten dan kota tentang dampak ekonomi Covid-19. (Foto: Humas Pemprov Sumbar)

Langgam.id- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatra Barat memperbarui data kasus virus Corona atau Covid-19. Total hingga Jumat (10/04/2020) pukul 12.00 WIB, ada 31 kasus positif corona.

“Pasien positif Covid-19 bertambah 4 orang. Jadi orang yang positif hingga saat ini 31 orang,” kata Gubernur Sumatra Barat Irwan Prayitno saat konferensi video bersama sejumlah wartawan Jumat (10/04/2020).

Baca juga: Bertambah 1, Positif Corona di Sumbar Jadi 27 Orang

Irwan menyebutkan, pasien yang sembuh juga bertambah 2. Total pasien yang sembuh dari virus corona di Sumbar hingga saat ini, mencapai 6 orang.

“Dan yang meninggal juga bertambah 1. Jadi totalnya menjadi tiga orang,” katanya.

Baca juga: 1 Pasien Positif Corona Meninggal di Padang, Total di Sumbar 3 Orang

Irwan kembali mengingatkan para perantau untuk tidak kampung. Termasuk mudik Lebaran

Kata Irwan, larangan pulang kampung itu untuk mencegah bertambahnya orang yang positif terinfeksi corona. Sebab, angkanya masih terus mengalami peningkatan.

Baca juga: Gubernur: Puncak Corona di Sumbar Diprediksi Mei 2020

Apalagi, berdasarkan kajian Fakultas Kesehatan Masyarakat (Kesmas) Unand, prediksi puncak corona di Sumbar pada Mei 2020. (Rahmadi)

Baca Juga

Wali Kota Padang Panjang Lantik 10 Pejabat Eselon II, Zia Ul Fikri Jabat Kepala BPKD
Wali Kota Padang Panjang Lantik 10 Pejabat Eselon II, Zia Ul Fikri Jabat Kepala BPKD
Banjir bandang di Nagari Batang Pisang, Jorong Pasa, Nagari Maninjau, Kabupaten Agam Jumat dini hari (2/1/2026).
Banjir Bandang Kembali Terjang Maninjau, Akses Lubuk Basung–Bukittinggi Terputus
Pelunasan Biaya Haji di Sumbar Tahap 1 Capai 75 Persen
Pelunasan Biaya Haji di Sumbar Tahap 1 Capai 75 Persen
Kajari Padang Koswara (tengah)
Kejari Padang Tetapkan Anggota DPRD Sumbar Tersangka Dugaan Korupsi Agunan Fiktif
Kondisi jembatan kereta api Lembah Anai pascabanjir akhir November lalu. IST
Kementerian Kebudayaan Catat 89 Cagar Budaya Sumbar Terdampak Bencana
Kondisi jembatan kereta api Lembah Anai pascabanjir akhir November lalu. IST
Respon Menteri Kebudayaan Soal Rencana Pembongkaran Jembatan Kereta Api Lembah Anai