Langgam.id – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca Sumatra Barat untuk 8-10 Juni 2019, pada Sabtu (6/6/2019), melalui situs resminya.
Dalam prakiraan tersebut, sejumlah wilayah di Sumbar berpotensi hujan sejak ringan, sedang hingga lebat sejak Kamis ini sampai dengan Sabtu (10/6/2019). Hal ini bisa jadi pedoman bagi masyarakat dan pemudik yang akan memanfaatkan waktu mengisi libur Lebaran di Sumbar.
Prakiraan Cuaca Sumatra Barat tgl 8 Juni 2019
-Pagi hari : Cerah Berawan;
-Siang-sore hari : Berawan; Potensi hujan ringan-sedang di wilayah Kep. Mentawai, 50 Kota, Kab. Solok, Sijunjung, Pesisir Selatan, Solok Selatan
-Malam hari : Berawan; Potensi hujan ringan di wilayah Pesisir Selatan,
-Dini Hari : Berawan; Potensi hujan ringan di wilayah Pasaman Barat,Pasaman,Agam,Limapuluh Kota
-Suhu Udara : 19-31 ◦C
-Kelembaban Udara : 65 - 95%
-Angin : Dari Utara – Barat Daya dengan, Kec. 08-15 Km/jam*
Prakiraan Cuaca Sumatra Barat tgl 9 Juni 2019
-Pagi hari : Cerah Berawan - Berawan;
-Siang-sore hari : Cerah Berawan - Berawan; Potensi hujan ringan 50 Kota, Payakumbuh, Agam, BUkittinggi, Kep.Mentawai
-Malam hari: Berawan;
-Dini Hari : Berawan; Potensi hujan ringan di wilayah Kep.Mentawai
-Suhu Udara : 19-31 ◦C
-Kelembaban Udara : 65-95%
-Angin : Dari Utara – Barat Daya dengan, Kec. 08-10 Km/jam
Prakiraan Cuaca Sumatra Barat tgl 10 Juni 2019
-Pagi hari : Cerah Berawan - Berawan;
-Siang-sore hari : Cerah Berawan - Berawan; Potensi hujan ringan di wilayah Kep. Mentawai,Pasaman Barat, Pasaman,Agam,Limapuluh Kota,Payakumbuh,BUkittinggi,Padang Panjang,Padang Pariaman,Pariaman,Padang,Pesisir Selatan.
-Malam hari: Berawan; Potensi hujan ringan di wilayah Padang, Pesisir Selatan, dan Kep. Mentawai
-Dini Hari : Cerah Berawan – Berawan; Potensi hujan ringan di wilayah Kep. Mentawai
-Suhu Udara : 19-31 ◦C
-Kelembaban Udara : 65-95%
-Angin : Dari Utara – Barat Daya dengan, Kec. 08-10 Km/jam
(*/SS)