Pasar Raya Padang Terbakar, Puluhan Kios Hangus Dilalap Api

Gudang Kain di Bukittingi Terbakar, Kerugian Capai Rp 1 Miliar

Ilustrasi kebakaran. [Foto: pixabay.com]

Langgam.id – Kebakaran hebat melanda Pasar Raya Padang, Rabu (17/5/2023). Kebakaran itu menghanguskan puluhan kios lapak Pedagang Kaki Lima (PKL).

Kepala Bidang Operasional (Kabid Ops) Dinas Pemadam Kebakaran Kota Padang, Sutan Hendra membenarkan terjadinya kebakaran tersebut.

Katanya, kebakaran itu terjadi sekitaran pulul 07:17 WIB yang menyebabkan 40 kios PKL terdampak dari insiden ini.

“Total 40 kios PKL yang hangus, Luas yang terbakar sekitaran 40 x 20 meter. Untuk korban tidak ada,” katanya.

Lebih lanjut, ia menambahkan lokasi persis kebakaran itu berada disekitaran kios PKL di pelataran parkir fase 7 Pasar Raya.

“Untuk total kerugian masi diperkirakan sebesar 1,2 miliar, saat ini lokasi kebaran terjadi kemacetan,” pungkasnya. (YH)

Baca Juga

Guillermo Fernandez Hierro dirumorkan akan pindah ke Semen Padang Fc
Eks Penyerang Atletico Bilbao Selangkah Lagi Berseragam Semen Padang Fc
Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menyebutkan bahwa fenomena amblesan (sinkhole) di Jorong Tepi, Nagari Situjuah Batua,
Air Dalam Sinkhole di Limapuluh Kota Semakin Meluap, DPRD Minta BPBD Surati Kementerian ESDM
Sungai di Saniang Baka Kembali Meluap
Sungai di Saniang Baka Kembali Meluap
Langgam.id-kereta api kayu tanam - BIM
Mulai 1 Januari 2026 KA Lembah Anai Kini Layani Rute Kayutanam-Stasiun Padang
Kapolda Sumbar Irjen Pol Gatot Tri Suryanta mengungkap sebanyak 39 anggotanya dipecat atau pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH) selama 2025.
Ratusan Personel Polda Sumbar Langgar Kode Etik dan Profesi, 39 Dipecat Selama 2025
Kajari Padang Koswara (tengah)
Kejari Padang Tetapkan Anggota DPRD Sumbar Tersangka Dugaan Korupsi Agunan Fiktif