Link Live Streaming Bali United Vs Semen Padang FC

Bali United Vs Semen Padang FC

Ilustrasi Bali United Vs Semen Padang FC

Langgam.id– Semen Padang FC menantang Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Jumat (9/8/2019) pukul 18.30 WIB.

Semen Padang FC yang tengah terseok di dasar klasemen, optimisme untuk menghadapi tuan rumah. Bagi Pelatih Semen Padang FC Weliansyah, pertandingan Bali United Vs Semen Padang FC ini benar-benar menjadi ujian.

Weli mengatakan semua pemainnya siap bermain dengan motivasi tinggi untuk menghadapi laga ini. Ia juga menyadari bahwa Bali United merupakan tim kuat yang memiliki catatan bagus. Dalam 11 kali pertandingan, meraih 8 kali kemenangan, 2 kali kekalahan, dan 1 kali seri.

Pelatih Bali United Stefano Cugurra Teco juga tak anggap remeh Semen Padang FC pada laga ini. Timnya sudah berlatih keras untuk menyiapkan pertandingan. Berbekal kemenangan sebelumnya melawan PSM Makassar, ia yakin bisa tampil dengan baik.

Berikut link live streaming untuk menyaksikan pertandingan Bali United Vs Semen Padang FC:

LINK 1
LINK 2

Baca Juga

Kazaki Nakagawa gelandang serang Fujieda MYFC
Rumor Transfer, Pemain Jepang Kazaki Nagawa Bakal Gabung Semen Padang FC
Jaime Giraldo pemain baru Semen Padang
Jaime Giraldo Resmi Gabung ke Semen Padang FC
Semen Padang FC Tumbang di Kandang PSIM Yogyakarta, Skor 1-0
Semen Padang FC Tumbang di Kandang PSIM Yogyakarta, Skor 1-0
Semen Padang FC kalah 2-1 dari tuan rumah Persik Kediri pada pekan 14 Liga Super League 2025/2026 Kamis (27/11/2025) sore
Starting Line Up Semen Padang Vs PSIM, Alhassan Wakaso Absen, Rosad Starter
Sudah di Padang, Bek Asing Asal Kolombia Jaime Giraldo Kian Dekat Gabung Semen Padang FC
Sudah di Padang, Bek Asing Asal Kolombia Jaime Giraldo Kian Dekat Gabung Semen Padang FC
Kalah 5-1 dari Madura United, Pelatih Semen Padang: Pemain Banyak Cedera
Kalah 5-1 dari Madura United, Pelatih Semen Padang: Pemain Banyak Cedera