Kader Posyandu Dharmasraya Diundang Ikuti Jambore Kader Tingkat Nasional 2024

InfoLanggam – Kader Posyandu Intan Sari Nagari Sungai Rumbai, Kabupaten Dharmasraya, Elvawati diundang untuk mengikuti Jambore Kader Tingkat Nasional tahun 2024 yang berlangsung di Kota Bandung, Jawa Barat, 12-15 September 2024.

Elvawati diundang sebagai kader posyandu dengan inovasi kesehatan terbaik tingkat Provinsi Sumatra Barat tahun 2024.

Inovasi Posyandu Intan Sari tahun 2024 yg berhasil meraih prestasi terbaik tingkat Provinsi Sumatra Barat adalah Du-el. Yaitu aplikasi untuk informasi antrian pendaftaran dan pelayanan kesehatan yg diinginkan oleh sasaran posyandu sebelum mereka datang ke posyandu.

Elvawati sebelumnya adalah kader Posyandu berprestasi peringkat pertama Kabupaten Dharmasraya tahun 2024.

Ia juga kader Posyandu berprestasi peringkat ketiga dalam temu kader Posyandu dan penilaian lapangan kader Posyandu berprestasi tingkat Provinsi Sumatra Barat tahun 2024. (*)

Baca Juga

Bupati Dharmasraya, Annisa Suci Ramadhani menyampaikan kondisi pascabanjir di Kabupaten Dharmasraya pada Rapat Koordinasi
Hadiri Rakor dengan Mendagri, Bupati Annisa Paparkan Kondisi Pascabanjir di Dharmasraya
Inovasi Kartu Digital Sungai Rumbai Sehat untuk Eradikasi Stunting (KARDI SARAS) milik Pemkab Dharmasraya berhasil meraih penghargaan OPSI
Inovasi KARDI SARAS Puskesmas Rumbai Dharmasraya Raih Penghargaan OPSI KIPP 2025
Wagub Sumbar Vasko Ruseimy bersama Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani meresmikan sekaligus membuka pelayanan Samsat Nagari Samnag
Optimalkan Penerimaan Daerah, Samsat Nagari Hadir di Sungai Rumbai Dharmasraya
DPRD Dharmasraya menggelar Sidang Paripurna Istimewa dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun ke-22 Kabupaten Dharmasraya di Ruang
Sidang Paripurna Istimewa HUT ke-22 Dharmasraya, Bupati Paparkan Progres Pembangunan
Pemkab Dharmasraya menggelar acara pisah sambut Kapolres Dharmasraya dari AKBP Purwanto Hari Subekti kepada AKBP Kartyana Widyarso
Kapolres Dharmasraya Berganti, Bupati Harap Sinergi dan Kolaborasi Terjalin Semakin Kuat
Jalan Santai HUT Ke-22 Dharmasraya, Warga Sialang Gaung Dapat Motor
Jalan Santai HUT Ke-22 Dharmasraya, Warga Sialang Gaung Dapat Motor