Jadwal Penerimaan Siswa Baru di MAN 2 Padang

Jadwal Penerimaan Siswa Baru di MAN 2 Padang

MAN 2 Padang

Langgam.id- Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Padang membuka pendaftaran siswa baru, melalui dua jalur, sejak 2 Mei - 12 Mei 2019.

Pertama, jalur affirmatif untuk siswa prestasi, bidikmisi dan difabel dengan kuota 30 persen. Pendaftaran online untuk jalur ini, dibuka 2-4 Mei 2019.

Seleksi berkas untuk jalur affirmatif dijadwalkan, 9-10 Mei 2019. Lalu diumumkan pada 11 Mei 2019. Pendaftaran ulang pada 13 Mei 2019.

Kedua, jalur reguler dengan kuota 70 persen. Dibuka 5-12 Mei 2019.

Tes tulis berbasis komputer dijadwalkan 13-16 Mei 2019, dan akan diumumkan pada 20 Mei 20 Mei 2019.

Calon siswa yang lulus seleksi tulis, bisa melanjutkan ke tes wawancara, praktek ibadah dan tilawah pada 21-23 Mei 2019. Pengumuman tes ini pada 27 Mei 2019.

Bagi calon siswa yang lulus, dijadwalan pendaftaran ulangnya pada 28-31 Mei 2019.

Pendaftaran untuk dua jalur ini, bisa dilakukan melelaui website MAN 2 Padang, yakni http://www.man2kotapadang.sch.id/ppdb.

Tag:

Baca Juga

Pemko Padang Gelar Pelatihan Public Speaking, Perkuat Tenaga Pendamping UKM
Pemko Padang Gelar Pelatihan Public Speaking, Perkuat Tenaga Pendamping UKM
Padang Kembali Gelar Pasar Siti Nurbaya
Padang Kembali Gelar Pasar Siti Nurbaya
Abrasi Kian Mendesak Pasir Jambak, Rumah dan Pondok Wisata Semakin Terancam
Abrasi Kian Mendesak Pasir Jambak, Rumah dan Pondok Wisata Semakin Terancam
Komandan Korem (Danrem) 032 Wirabraja, Brigjen TNI Rayen Obersyl
Prajurit Yonif 133/YS Padang Gugur Diserang KKB di Papua, Jenazah Tiba di Bandara Minangkabau Malam Ini
Balaikota Padang Kini Punya KPN Mart
Balaikota Padang Kini Punya KPN Mart
Pemko Padang menerima dana insentif fiskal kinerja tahun 2023 kategori penghapusan kemiskinan ekstrem dari pemerintah pusat Rp5,3 miliar
Padang Terima Insentif Fiskal Kinerja Penghapusan Kemiskinan Ekstrem Rp5,3 M