Jadwal dan Arena Babak Final MTQ Ke-28, Kamis 19 November 2020

Jadwal dan Arena Babak Final MTQ Ke-28, Kamis 19 November 2020

Ilustrasi logo MTQ Nasional 2020. (Mukhtar/langgam.id)

Langgam.idMusabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Nasional Ke-28 di Sumbar memasuki babak final pada Kamis (19/11/2020). Para peserta terbaik dari seluruh Indonesia akan berlomba berbagai cabang di sejumlah tempat dan arena di Kota Padang.
.
Baca Juga: Daftar 23 Peserta dari Sumbar dalam Final MTQ Ke-28 Hari Ini

Berikut tempat dan jadwal MTQ Nasional Ke-28 hari kelima dari sebagaimana data yang dirilis panitia:
.
1. Tempat: Masjid Nurul Iman
Cabang: Qira'at Sab'ah Murottal Golongan Remaja
Babak Final
- 08.00 - 10.00 WIB
.
Cabang: Qira'at Sab'ah Murottal Golongan Dewasa
Babak Final
- 10.30 - 12.30 WIB.
.
Baca Juga: Link Siaran Langsung 12 Arena MTQ Nasional Ke-28

2. Tempat: Gedung Rohana Kudus
- Cabang Tilawah Al Qur'an Golongan Tartil
Babak Final
Pukul 08.00 - 10.00
.
- Cabang Tilawah Al Qur'an Golongan Disabilitas Netra
Babak Final
Pukul 10.30 - 12.30 WIB

3. Tempat: Aula Mansur Dt Basa UIN Imam Bonjol
- Cabang Tafsir Al Quran Golongan Bahasa Arab
Babak Final
Pukul 08.00 - 10.00 WIB
.
- Cabang Hifzh Al Qur'an Golongan 30 Juz dan Tilawah
Babak Final
Pukul 10.30 - 12.30 WIB

4. Tempat: Aula PKM Universitas Andalas (Unand)
- Cabang Karya Tulis Ilmiah Al Qur'an
Babak Final
Pukul 08.00-12.00 WIB

5. Tempat: Auditorium Universitas Baiturrahmah
- Cabang Hifzh Al Qur'an Golongan 1 Juz dan Tilawah
Babak Final
Pukul 08.00 - 10.00 WIB
.
- Cabang Hifzh Al Qur'an Golongan 10 Juz dan Tilawah
Babak Final
Pukul 10.30-12.30 WIB

6. Tempat: Hospitality Center Universitas Negeri Padang
- Cabang Tafsir Al Qur'an Golongan Bahasa Inggris
Babak Final
Pukul 08.00 - 10.00 WIB
.
- Cabang Tafsir Al Qur'an Golongan Bahasa Indonesia
Babak Final
Pukul 10.30 - 12.30 WIB

7. Tempat: Masjid Raya Sumatra Barat
- Cabang Tilawah Al Qur'an Golongan Dewasa dan Cabang Qira'at Sab'ah Mujawwad Dewasa
Babak Final
Pukul 20.00 - 24.00 WIB

8. Tempat: Masjid Darl Hujjaj UPT Asrama Haji
- Hifzh Al Qur'an Golongan 5 Juz dan Tilawah
Babak Final
Pukul 08.00 - 10.00 WIB
.
- Hifzh Al Qur'an Golongan 20 Juz
Babak Final
Pukul 10.30 - 12.30 WIB

9. Tempat: GOR Universitas Negeri Padang (UNP)
- Khat Al Qur'an Golongan Naskah
Babak Final
Pukul 08.00 - 15.00 WIB
.
- Khat Al Qur'an Golongan Naskah Hiasan Mushaf, Golongan Dekorasi dan Golongan Kontemporer
Babak Final
Pukul 08.00 - 16.00 WIB

10. Tempat: Gedung Serbaguna UIN Imam Bonjol
- Syahril Al Qur'an
Babak Final
Pukul 08.00 - 12.00 WIB

11. Tempat: Masjid Al Hakim Pantai Muaro, Padang
- Tilawah Al Qur'an Golongan Anak-Anak
Babak Final
Pukul 08.00 - 10.00 WIB
.
- Tilawah Al Qur'an Golongan Remaja
Babak Final
Pukul 10.30 - 12.30

Baca Juga

Sebanyak 81 kafilah Sumatra Barat mengikuti MTQ Nasional ke-30 di Kota Samarinda. Para kafilah Sumbar ini berangkat ke Kaltim
81 Kafilah Sumbar Siap Berlaga di MTQ Nasional di Kalimatan Timur
Sebanyak 237 peserta mengikuti Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-41 Tingkat Kecamatan Padang Utara yang digelar pada 26-27 Juni 2024.
237 Peserta Ikuti MTQ ke-41 Tingkat Kecamatan Padang Utara
MTQ ke-VII Tingkat Kota Pariaman Resmi Dibuka Wako Genius Umar
MTQ ke-VII Tingkat Kota Pariaman Resmi Dibuka Wako Genius Umar
Berita Dharmasraya - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Menurut Sutan Riska, NU Ormas Islam yang menganut jalan tengah dan lurus.
ASN di Dharmasraya Diperintahkan Aktif Sukseskan MTQ Tingkat Kabupaten
Berita Dharmasraya - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Menurut Sutan Riska, NU Ormas Islam yang menganut jalan tengah dan lurus.
Dharmasraya Kembali Gelar MTQ, Sutan Riska: Harus Lebih Sukses dan Meriah
MTQ Ke-11 Kabupaten Dharmasraya Ditutup, Pulau Punjung Juara Umum
MTQ Ke-11 Kabupaten Dharmasraya Ditutup, Pulau Punjung Juara Umum