Hari Ini Positif Covid di Sumbar 112 Orang, Terbanyak Kota Padang

Positif Covid Sumbar Hari Ini, Update Corona, Covid-19 Hari Ini Pesisir, , padang panjang covid-19, zonasi sumbar, zona merah

Ilustrasi - update kabar covid-19. (Gambar: thedarknut/pixabay.com)

Langgam.id - Perkembangan covid-19 di Sumatra Barat, Minggu (20/9) pagi,  112  orang terkonfirmasi positif dan sementara sembuh 55 orang.

Kota Padang menjadi sebaran terbanyak dengan 79 orang positif. Sisanya di 11 kota dan kabupaten lainnya di Sumatra Barat.

Baca Juga: Kasus Covid-19 Sumbar 19 September: 154 Lagi Positif, Padang Masih Terbanyak

“Pada hari Minggu 20 September 2020, sampai pukul 09.00 WIB, kami menerima hasil pemeriksaan spesimen yang dikirim oleh penanggungjawab Laboratorium Andani Eka Putra, dari 3.870 spesimen (pemeriksaaan di laboratorium Fakultas Kedokteran Unand 3.407 spesimen dan Laboratorium veteriner Baso Agam 463 spesimen) didapat  hasil sementara 112 terkonfirmasi positif, 55 orang sembuh,” terang Kepala Dinas Kominfo Sumbar selaku Juru Bicara Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Sumbar Jasman Rizal. (Osh)

Baca Juga

Pemko Padang Gelar Pelatihan Public Speaking, Perkuat Tenaga Pendamping UKM
Pemko Padang Gelar Pelatihan Public Speaking, Perkuat Tenaga Pendamping UKM
Padang Kembali Gelar Pasar Siti Nurbaya
Padang Kembali Gelar Pasar Siti Nurbaya
Abrasi Kian Mendesak Pasir Jambak, Rumah dan Pondok Wisata Semakin Terancam
Abrasi Kian Mendesak Pasir Jambak, Rumah dan Pondok Wisata Semakin Terancam
Komandan Korem (Danrem) 032 Wirabraja, Brigjen TNI Rayen Obersyl
Prajurit Yonif 133/YS Padang Gugur Diserang KKB di Papua, Jenazah Tiba di Bandara Minangkabau Malam Ini
Balaikota Padang Kini Punya KPN Mart
Balaikota Padang Kini Punya KPN Mart
Pemko Padang menerima dana insentif fiskal kinerja tahun 2023 kategori penghapusan kemiskinan ekstrem dari pemerintah pusat Rp5,3 miliar
Padang Terima Insentif Fiskal Kinerja Penghapusan Kemiskinan Ekstrem Rp5,3 M