• Masuk
  • Daftar
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
Langgam.id
  • BERITA
  • KHAS
  • PALANTA
  • KOLOM
  • BERITA
  • KHAS
  • PALANTA
  • KOLOM
Langgam.id
Home Berita

DPP Golkar Undang 19 Bakal Calon Kepala Daerah di Sumbar

Rahmadi
21/03/2020 | 13:20 WIB
A A
gerindra tanah datar | kapolri pilkada | Calon Kepala Daerah Independen Sumbar | pilgub sumbar

Ilustrasi Pilkada Sumbar 2020. (Sumber: Pii)

Langgam.id – Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Golkar mengundang 19 bakal calon kepala daerah dari Sumatra Barat untuk briefing tentang survei pemenangan pemilu wilayah Sumatra I di Jakarta, Jumat (20/3/2020).

Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Golkar Sumbar, Khairunnas mengatakan nama-nama tersebut diundang karena berdasarkan rekomendasi masing-masing DPD. Sebanyak 19 orang yang diundang itu akan mendaftar ke Golkar untuk mengikuti Pilkada di 13 kabupaten kota dan provinsi.

Baca Juga

Gubernur Sumbar Resmi Lantik Bupati Solok dan Solok Selatan

Gubernur Sumbar Lantik Bupati Solok dan Solok Selatan Pagi Ini

“Mereka adalah yang mendaftar ke Golkar, mereka baru diundang saja, tentu setelahnya dilakukan survei masing-masing ke daerah,” katanya, Sabtu (21/3/2020).

Jadwal survei dilakukan, menurutnya, masih dalam proses. Survei akan segera dilakukan sebelum nanti dilakukan penetapan calon dari Golkar.

Survei tidak dilakukan hanya pada nama-nama yang diundang dalam briefing saja. Tetapi survei juga dilakukan bagi calon yang bukan dari partai Golkar. Hal itu dilkakukan untuk mengetahui calon calon yang muncul di tengah masyarakat.

“Jadi para calon itu kemaren kita tanya dulu kesanggupannya untuk survei, kita juga tentukan lembaga yang melakukan survei,” ujarnya.

Menurutnya nama-nama yang diundang itu bisa saja gagal mendapat rekomendasi DPP Golkar nantinya, jika hasil surveinya tidak bagus.

Dalam 19 nama yang diundang hanya satu sebagai calon kepala daerah tingkat provinsi yaitu Sadiq Pasadigoe. Sementara yang lain yaitu untuk Pilkada Bukittinggi Trismon dan Erman Safar, Kota Solok Yutris Can dan Irman Yefri Adang.

Dari Kabupaten Solok Desra Ediwan Anantanur, Solok Selatan Karirunnas, Dharmasraya Mukhlis dt Sampono, Pasaman Benny Utama, Pasaman Barat Maryanto.

Kemudian dari Kabupaten Pesisir Selatan Dedi Rahmanto Putra dan Saidal Masfiyudin, Sijunjung Arrival Boy, Tanah Datar Zuldafri Darma, Padang Pariaman Rachmat Hidayat.

Kemudian dari Kabupaten Agam Yoswandi dan H.M Kasni, Limapuluh Kota Safaruddin dt Bandaro Rajo dan Asyirwan Yunus. (Rahmadi/SS)

Tags: Pilkada 2020
BagikanTweetKirim

Baca Juga

Berita Padang - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Ketua DPRD Sumbar, Supardi memuji kekompakan alumni UIN IB Padang.

Ketua DPRD Sumbar Puji Kekompakan Alumni UIN IB Padang

21/05/2022 | 21:11 WIB
Berita Padang - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Hendri Septa menanggapi kritikan soal dirinya terpilih jadi petugas haji.

Kecam Kritikan Jadi Petugas Haji, Hendri Septa: Ini Panggilan Allah, Sampaikan ke Masyarakat

21/05/2022 | 20:54 WIB
Berita Padang - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Ketua MPR RI mengajak Iluni UIN IB Padang berkontribusi jaga keaulatan NKRI.

Ketua MPR RI Ajak Iluni UIN IB Padang Berkontribusi Jaga Kedaulatan NKRI

21/05/2022 | 18:37 WIB
Berita Padang - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Ketua MPR RI menyosialisasikan 4 pilar saat pengukuhan Iluni UIN IB Padang.

Ketua MPR RI Sosialisasikan 4 Pilar Saat Pengukuhan PP Iluni UIN IB Padang

21/05/2022 | 17:59 WIB

Discussion about this post

Terpopuler

Andre Taulany ke Raffi Ahmad: Kita Bangun Padang dan Bukittinggi

Andre Taulany ke Raffi Ahmad: Kita Bangun Padang dan Bukittinggi

20/05/2022 | 14:49 WIB
Berita Padang - berita Sumbar terbaru dan terkini hari ini: Bagi yang ingin berkunjung ke Marawa Beach Club Padang, begini cara pesan tempat.

Pesan Tiket dan Daftar Harga untuk Nikmati Marawa Beach Club Milik Raffi Ahmad

27/04/2022 | 14:52 WIB

Dinahkodai Maneger Nasution, PP Iluni UIN Imam Bonjol Padang Resmi Dikukuhkan

21/05/2022 | 14:00 WIB
Martinus Dahlan (Foto: infopublik)

Besok, Martinus Dahlan Dilantik Jadi Pj Bupati Mentawai

21/05/2022 | 12:39 WIB
gubernur tracing

Besok Gubernur Sumbar Lantik Pj Bupati Mentawai, Bakal Menjabat 1 Tahun

21/05/2022 | 09:16 WIB
Langgam.id

Berita  •  Khas  •  Palanta  •  Kolom

Ikuti Kami

Copyright 2019-2021 PT. Langgam Digital Nusantara | All rights reserved.

Tentang  •  Kerjasama & Iklan  •  Pedoman Media Siber  •  Ketentuan Privasi  •  Indeks 

Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • BERITA
  • KHAS
  • PALANTA
  • KOLOM
  • Masuk
  • Daftar

Copyright 2021 PT. Langgam Digital Nusantara | All rights reserved.

Selamat datang

Silakan masuk ke akun anda

Forgotten Password? Daftar

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In