Diduga Perkosa Anak di Bawah Umur, 2 Warga Pesisir Selatan Ditangkap di Padang

dukun gadungan

Ilustrasi polisi. [foto: langgam.id]

Langgam.id - Polsek Batang Kapas Pesisir Selatan menangkap dua orang pria di Kota Padang. Keduanya diduga melakukan pemerkosaan terhadap anak di bawah umur.

"Kedua tersangka diduga melakukan persetubuhan terhadap anak yang masih dibawah umur," kata Kapolsek Batang Kapas Iptu Asma Jambek, Minggu (29/8/2021).

Kedua pelaku itu masing-masing berinsial RAP (19) dan HAC (18). Mereka diringkus polisi pada Sabtu (28/8) di Kampung Teluk Kabung, Padang.

Baca juga: Berenang Cari Ikan, WNA Asal Australia Hilang di Perairan Mentawai

Dua pelaku pemerkosaan itu sama-sama berasal dari Batang Kapas, Pesisir Selatan. Setelah ditangkap, mereka itu langsung dibawa ke Polsek Batang Kapas untuk menjalani pemeriksaan.

"Kami masih mendalami pemeriksaan kedua tersangka," ujar Asma.

Sekarang kedua tersangka diproses di polsek guna pertanggungjawaban di depan hukum yang berlaku," imbuhnya.

 

Baca Juga

Pemkab Pesisir Selatan dan Balai Pemantapan Kawasan Hutan Bahas Penguasaan Tanah dalam Kawasan Hutan
Pemkab Pesisir Selatan dan Balai Pemantapan Kawasan Hutan Bahas Penguasaan Tanah dalam Kawasan Hutan
Bupati Pesisir Selatan Berikan Diskon 50% Tagihan Air Bagi Korban Bencana Banjir dan Tanah Longsor
Bupati Pesisir Selatan Berikan Diskon 50% Tagihan Air Bagi Korban Bencana Banjir dan Tanah Longsor
Puskesmas di Pesisir Selatan Diminta Siaga Menjelang Libur Panjang Idul Fitri
Puskesmas di Pesisir Selatan Diminta Siaga Menjelang Libur Panjang Idul Fitri
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, Nadiem Makarim Randang Lokan Pesisir Selatan sebagai Warisan Budaya Takbenda Indonesia.
Randang Lokan Pesisir Selatan Ditetapkan Jadi Warisan Budaya Takbenda Indonesia
Sejumlah Titik Jalan Terputus Akibat Banjir di Pesisir Selatan Sudah Bisa Dilalui
Sejumlah Titik Jalan Terputus Akibat Banjir di Pesisir Selatan Sudah Bisa Dilalui
Jalur lintas Padang-Painan lumpuh total akibat adanya longsor Kecamatan Koto XI Tarusan. Tidak itu saja, lintas Padang-Bengkulu sementara
Jalur Lintas Padang-Painan Lumpuh Total, Padang-Bengkulu Tak Bisa Dilalui