Bupati Minta Jalan Provinsi di Tanah Datar Segera Diperbaiki

BPS mencatat pada 2023, panjang jalan di Sumbar mencapai 21.091,28 kilometer. Berdasarkan tingkat kewenangan pembinaan, jalan

Ilustrasi jalan rusak [canva]

Langgam.id - Bupati Tanah Datar Eka Putra meminta pemerintah segera memperbaiki jalan provinsi menuju Batusangkar yang telah bertahun-tahun rusak.

Hal tersebut disampaikan Eka Putra kepada Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumatra Barat (Sumbar) saat melakukan monitoring penerapan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 6 Tahun 2020 Tentang Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) di Kabupaten Tanah Datar.

"Ada beberapa ruas jalan kewenangan provinsi yang butuh perawatan. Kita tidak minta jalan itu diperbaiki dengan anggaran besar, hanya ditambal saja," katanya, dilansir dari situs resmi DPRD Sumbar, Rabu (21/7/2021).

Baca juga: Pemprov Sumbar Bakal Bangun Minang Science Technopark di Tanah Datar

Ia menjelaskan, saat sedang hujan biasanya pengendara motor tidak bisa melihat lobang yang tertutup genangan air, sehingga kecelakaan sering terjadi.

Menurutnya, kerusakan ini sudah terjadi bertahun-tahun sehingga membuat pengendara resah.

Dalam penanganan covid-19, ia menyebut Tanah Datar kekurangan tenaga kesehatan, khususnya dokter untuk pengobatan maupun vaksinasi.

Baca Juga

UIN MY Batusangkar Gelar Art and Culture 6
UIN MY Batusangkar Gelar Art and Culture 6
Debat Pilkada Tanah Datar putaran kedua di Gedung Marajo Dirajo, Batusangkar, Kabupaten Tanah Datar, diwarnai kericuhan pada
Kericuhan Warnai Debat Pilkada Tanah Datar, Pendukung Terlibat Insiden
Debat Pilkada Tanah Datar, Paslon Saling Sindir Tarkait Infrastruktur
Debat Pilkada Tanah Datar, Paslon Saling Sindir Tarkait Infrastruktur
Dony Oskaria, Putra Tanah Datar Kandidat Wakil Menteri BUMN
Dony Oskaria, Putra Tanah Datar Kandidat Wakil Menteri BUMN
Tim Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Padang Panjang berhasil menangkap dua tersangka pencurian rel kereta api Ombilin
Polres Padang Panjang Tangkap 2 Tersangka Pencurian Rel Kereta Api di Ombilin
Jalan lintas Padang-Bukittinggi sudah bisa dilalui pasca kecelakaan beruntun di Jalan Raya Jorong Koto Tuo, Nagari Panyalaian,
Jalan Padang-Bukittinggi Sudah Bisa Dilalui Pasca Kecelakaan Beruntun di Panyalaian