Bukan Bukittinggi, Ini Kabupaten/Kota dengan Wilayah Tertinggi di Sumbar

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, jumlah penduduk Sumatra Barat (Sumbar) pada 2023 lalu sebanyak 5.757.205 jiwa. Jumlah ini mengalami

Peta Sumatra Barat. [foto: wikipedia.org]

Langgam.id - Sumatra Barat (Sumbar) yang memiliki luas 42.119,54 Km2, terdiri dari 12 kabupaten dan 7 kota. Masing-masing dari 19 kabupaten/kota tersebut memiliki ketinggian wilayah yang berbeda-beda.

Dikutip dari data Badan Pusat Statistik (BPS) Sumbar yaitu Provinsi Sumatra Barat Dalam Angka 2023 pada Rabu (5/7/2023), wilayah tertinggi di Sumbar yaitu Kabupaten Solok dan wilayah terendah yaitu Pesisir Selatan.

Berikut ketinggian wilayah 19 kabupaten/kota di Sumbar berdasarkan data BPS:

1. Kabupaten Solok: 1.013,625 mdpl

2. Bukittinggi: 942,310 mdpl

3. Padang Panjang: 735,400 mdpl

4. Solok Selatan: 564,226 mdpl

5. Payakumbuh: 555,873 mdpl

6. Limapuluh Kota: 525,405 mdpl

7. Pasaman: 448,285 mdpl

8. Tanah Datar: 412,558 mdpl

9. Kota Solok: 390,794 mdpl

10. Sawahlunto: 354,961 mdpl

11. Sijunjung: 157,147 mdpl

12. Dharmasraya: 122,861 mdpl

13. Agam: 90,871 mdpl

14. Pasaman Barat: 81,313 mdpl

15. Padang Pariaman: 68,694 mdpl

16. Kepulauan Mentawai: 50,001 mdpl

17. Pariaman: 7,625 mdpl

18. Padang: 6,437 mdpl

19. Pesisir Selatan: 1,913 mdpl (yki)

Baca Juga

Praktisi keinsinyuran nasional, Ulul Azmi, berpandangan kondisi Sumatra Barat (Sumbar) dinilai mengalami stagnasi dalam pertumbuhan ekonomi
Praktisi Keinsinyuran: Kepemimpinan di Sumbar Perlu Akselerasi Pembangunan dan Inovasi
Susunan Kloter Jemaah Haji Embarkasi Padang
Susunan Kloter Jemaah Haji Embarkasi Padang
Embarkasi Padang Berangkatkan 6.294 Jemaah Haji Naik Lion Air, 4.613 Orang dari Sumbar
Embarkasi Padang Berangkatkan 6.294 Jemaah Haji Naik Lion Air, 4.613 Orang dari Sumbar
Kecelakaan Beruntun di Silaing Bawah, Truk Tabrak 4 Mobil dan 3 Sepeda Motor
Kecelakaan Beruntun di Silaing Bawah, Truk Tabrak 4 Mobil dan 3 Sepeda Motor
Kakak-Adik di Solok Berebut Rumah Berujung Dibakar, 2 Balita Nyaris Jadi Korban
Kakak-Adik di Solok Berebut Rumah Berujung Dibakar, 2 Balita Nyaris Jadi Korban
Pesantren Taruna Rabbani di Solok Temukan Kloning Gas, 100 Persen Organik
Pesantren Taruna Rabbani di Solok Temukan Kloning Gas, 100 Persen Organik