Aksi Andre Rosiade Dukung UMKM di Padang Saat Pandemi

Langgam.id - Anggota DPR RI Andre Rosiade menunjukan kepeduliannya terhadap UMKM di Padang di tengah pandemi covid-19.

Seperti beberapa waktu lalu, ia melalui timnya menyerahkan gerobak jualan kepada pedagang kelapa muda di Jalan Bypass Balai Baru, Kecamatan Kuranji, Kota Padang. Bantuan itu dapat digunakan untuk membuat tempat usaha lebih baik dan lebih menarik pengunjung.

Penjual kepala muda Ii Zhanurie mengaku tak menyangka dapat menerima bantuan langsung dari Andre Rosiade.

“Alhamdulillah, tak menyangka kami dibantu gerobak ini dari anggota DPR RI. Semoga bisa kami manfaatkan maksimal agar jualan bisa berkembang terus dan membantu perekonomian keluarga,” kata Ii Zhanurie.

Ii Zhanurie mengucapkan terima kasih kepada Andre Rosiade dan tim yang sangat peduli terhadap pelaku UMKM seperti mereka.

“Saya lihat Pak Andre senang membantu masyarakat. Kami coba pula minta bantuan. Alhamdulillah diberikan,” katanya.

Andre Rosiade menilai, UMKM masih perlu dukungan dari semua pihak, bukan pemerintah saja. Siapapun yang bisa berbuat dan bergerak untuk membantu pelaku UMKM, harus segera bertindak.
“Kami di Komisi VI juga focus terhadap penyelamatan UMKM di Sumbar. Salah satunya dengan memberikan bantuan-bantuan modal usaha atau peralatan,” kata Andre.(inf)

Baca Juga

Anggota DPR RI asal Sumbar, Andre Rosiade kembali menyalurkan bantuan kemanusiaan kepada korban terdampak banjir di Kabupaten Pesisir Selatan
Korban Terdampak Banjir di Lengayang Pessel Terima Bantuan Sembako dari Andre Rosiade
Anggota Dewan Pembina Partai Gerindra H Andre Rosiade sangat bersyukur dengan telah ditetapkannya Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka
Andre Rosiade Puji Kolaborasi Prabowo dan Raja Yordania Salurkan Bantuan Kemanusiaan Indonesia ke Gaza via Udara
Andre Rosiade Doakan Sumbar dan Indonesia Lebih Baik dari Mekkah
Andre Rosiade Doakan Sumbar dan Indonesia Lebih Baik dari Mekkah
Anggota DPR RI asal Sumbar, Andre Rosiade kembali menyalurkan ribuan paket sembako untuk korban terdampak banjir di Pesisir Selatan (Pessel).
Jelang Lebaran, Andre Rosiade Kembali Salurkan Ribuan Paket Sembako Bagi Korban Banjir Pessel
Sebanyak 150 bus Pulang Basamo untuk gelombang kedua resmi dilepas, Kamis (4/4/2024). Ratusan bus mudik bareng yang digagas Presiden
150 Bus Pulang Basamo Dilepas, Angkut 8 Ribu Perantau Minang di Jakarta Pulkam ke Sumbar
Anggota DPR RI asal Sumbar Andre Rosiade mengatakan, Presiden Indonesia terpilih Prabowo Subianto sangat peduli terhadap warga Sumbar.
Andre Rosiade Ingatkan Warga Sumbar untuk Tidak Mudah Terprovokasi Politik Identitas