5 Potret Tumpukan Sampah di Pantai Muaro Lasak Padang

Potret tumpukan sampah di padang tepatnya di muaro lasak

Salah seorang warga yang mengumpulkan kaleng bekas di tengah tumpukan sampah. (Rahmadi/Langgam.id)

Langgam.id- Kawasan bibir Pantai Muaro Lasak Padang tampak kumuh Sabtu pagi (11/1). Puluhan ton sampah tertumpuk di sepanjang 100 meter bibir pantai.

Hanya satu unit truk yang terlihat untuk mengangkut sampah ke Tempat Pembuangan (TPA) Akhir Air Dingin, Padang. Sehingga tak semua sampah yang bisa diangkut, karena satu truk itu hanya bisa mengangkut 4 ton sampah.

Satu eskavator juga tampak menggali lubang, yang akan digunakan untuk mengubur sampah di sekitar Pantai Muaro Lasak.

Kepala Bidang Pengelolaan Sampah dan Kebersihan, Dinas Lingkungan Hidup (Kabid PSDK-DLH) Kota Padang, Syafrizal mengaku, cukup kewalahan membersihkan sampah karena kekurangan armada. Sehingga sebagian sampah terpaksa dikubur di lubang.

(Baca juga: Dibuang Masyarakat ke Sungai, Puluhan Ton Sampah Bertumpuk di Pantai Padang)

Lampiran Gambar

Petugas eskavator menggali lubang untuk menguburkan sampah (Rahmadi/Langgam.id)

.

Lampiran Gambar

Kumpulan sampah yang didorong ombak laut ke bibir pantai. (Rahmadi/Langgam.id)

Lampiran Gambar

Tumpukan sampah sekitar 100 meter yang berada di sepanjang bibir Pantai Muaro Lasak Padang. (Rahmadi/Langgam.id)

(Baca juga: Sampah Bertumpuk di Pantai Padang Setelah Hujan, Sebagian Dikubur karena Kurang Armada)

Lampiran Gambar

Lubang tempat pengumpulan sampah sebelum ditimbun. (Rahmadi/Langgam.id)

Sampah di Pantai Padang

Salah seorang warga mengumpulkan kaleng bekas di tengah tumpukan sampah di Pantai Muaro Lasak. (Rahmadi/Langgam.id)

Foto: Rahmadi/Langgam.id

Baca Juga

Pemko Padang Gelar Pelatihan Public Speaking, Perkuat Tenaga Pendamping UKM
Pemko Padang Gelar Pelatihan Public Speaking, Perkuat Tenaga Pendamping UKM
Padang Kembali Gelar Pasar Siti Nurbaya
Padang Kembali Gelar Pasar Siti Nurbaya
Abrasi Kian Mendesak Pasir Jambak, Rumah dan Pondok Wisata Semakin Terancam
Abrasi Kian Mendesak Pasir Jambak, Rumah dan Pondok Wisata Semakin Terancam
Komandan Korem (Danrem) 032 Wirabraja, Brigjen TNI Rayen Obersyl
Prajurit Yonif 133/YS Padang Gugur Diserang KKB di Papua, Jenazah Tiba di Bandara Minangkabau Malam Ini
Balaikota Padang Kini Punya KPN Mart
Balaikota Padang Kini Punya KPN Mart
Pemko Padang menerima dana insentif fiskal kinerja tahun 2023 kategori penghapusan kemiskinan ekstrem dari pemerintah pusat Rp5,3 miliar
Padang Terima Insentif Fiskal Kinerja Penghapusan Kemiskinan Ekstrem Rp5,3 M