Langgam.id - Kasus Covid-19 di Sumatra Barat bertambah 262 lagi positif pada Rabu (25/11/2020). Dengan tambahan tersebut, total kasus di Sumbar menjadi 18.936. Temuan kasus positif itu, dari 2.928 sampel swab yang diperiksa di dua labor di Sumbar.
Juru Bicara Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sumbar Jasman Rizal menyatakan, selain tambahan positif sembuh bertambah 230 orang. "Sehingga total sembuh 16.124 orang (85,15 persen)," tulisnya di situs resmi Pemprov Sumbar.
Angka meninggal dunia pada Rabu mencapai 413 orang atau 2,18 persen dari total kasus. Jumlah ini bertambah 11 orang dibanding data pada Selasa (24/11/2020) atau sehari sebelumnya.
Selain yang telah sembuh, 363 orang (1,92 persen) masih menjalani perawatan di sejumlah rumah sakit dan sisanya isolasi. "Isolasi mandiri 1.778 orang (9,39 persen). Isolasi Provinsi 94 orang (0,5 persen). Isolasi Kabupaten/ Kota 164 orang (0,87 persen)."
Berikut sebaran kasus Covid-19 Sumbar terhitung Rabu (25/11/2020) malam:
.
1. Kota Padang
Total kasus 10.465 orang
Meninggal 208 orang (1,99%)
Sembuh 9.410 orang (89,9%)
.
2. Kota Pariaman
Total kasus 439 orang
Meninggal 15 orang (3,4%)
Sembuh 393 orang (89,5%)
3. Kabupaten Sijunjung
Total kasus 402 orang
Meninggal 11 orang (2,7%)
Sembuh 353 orang (87,8%)
.
4. Kabupaten Kep. Mentawai
Total kasus 184 orang
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 159 orang (86,4%)
5. Kabupaten Agam
Total kasus 1.363 orang
Meninggal 24 orang (1,8%)
Sembuh 1.176 orang (86,3%)
.
6. Kota Sawahlunto
Total kasus 205 orang
Meninggal 4 orang (1,95%)
Sembuh 174 orang (84,4%)
7. Kabupaten Solok Selatan
Total kasus 170 orang
Meninggal 2 orang (1,2%)
Sembuh 141 orang (82,9%)
.
8. Kota Solok
Total kasus 333 orang
Meninggal 9 orang (2,7%)
Sembuh 276 orang (82,9%)
9. Kabupaten Padang Pariaman
Total kasus 793 orang
Meninggal 24 orang (3,0%)
Sembuh 652 orang (82,2%)
.
10. Kota Bukittinggi
Total kasus 811 orang
Meninggal 14 orang (1,7%)
Sembuh 664 orang (81,9%)
11. Kabupaten Pasaman
Total kasus 189 orang
Meninggal 7 orang (3,7%)
Sembuh 152 orang (80,4%)
.
12. Kota Payakumbuh
Total kasus 508 orang
Meninggal 8 orang (1,6%)
Sembuh 391 orang (76,97%)
13. Kabupaten Tanah Datar
Total kasus 569 orang
Meninggal 19 orang (3,3%)
Sembuh 430 orang (75,6%)
.
14. Kabupaten Dharmasraya
Total kasus 304 orang
Meninggal 4 orang (1,3%)
Sembuh 223 orang (73,4%)
15. Kabupaten Pesisir Selatan
Total kasus 694 orang
Meninggal 18 orang (2,6%)
Sembuh 497 orang (71,6%)
16. Kota Padang Panjang
Total kasus 498 orang
Meninggal 7 orang (1,4%)
Sembuh 354 orang (71,1%)
17. Kabupaten Limapuluh Kota
Total kasus 313 orang
Meninggal 12 orang (3,8%)
Sembuh 213 orang (68,1%)
18. Kabupaten Solok
Total kasus 404 orang
Meninggal 12 orang (2,97%)
Sembuh 275 orang (68,1%)
19. Kabupaten Pasaman Barat
Total kasus 292 orang
Meninggal 15 orang (5,1%)
Sembuh 191 orang (65,4%)
Zona Kuning - Risiko rendah (Skor 2,41 - 3,0)
1. Kabupaten Solok Selatan (skor 2,61)
2. Kabupaten Kepulauan Mentawai (skor 2,60)
3. Kota Payakumbuh (skor 2,49)
4. Kabupaten Pasaman (skor 2,44)
5. Kota Sawahlunto (skor 2,43)
Zona oranye - risiko sedang (Skor 1,81 - 2,40)
1. Kota Pariaman (skor 2,39)
2. Kota Bukittinggi (skor 2,38)
3. Kabupaten Sijunjung (skor 2,33)
4. Kota Padang (skor 2,03)
5. Kabupaten Agam (skor 2,27)
6. Kabupaten Dharmasraya (skor 2,23)
7. Kabupaten Limapuluh Kota (skor 2,23)
8. Kabupaten Pasaman Barat (skor 2,18)
9. Kota Solok (skor 2,10)
10. Kabupaten Padang Pariaman (skor 2,09)
11. Kabupaten Tanah Datar (skor 2,09)
12. Kota Padang Panjang (skor 2,02)
13. Kabupaten Solok (skor 2,03)
14. Kabupaten Pesisir Selatan (skor 1,91)