20 Februari dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat

20 Februari dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat

Ilustrasi Catatan Sejarah Sumatra Barat (Ilustrasi: Syafii/Langgam.id)

DataLanggam - Sejumlah literatur mencatat tanggal 20 Februari dalam sejarah Sumatra Barat. Pada tanggal tersebut, terjadi peristiwa yang bertempat atau terkait dengan Sumbar di masa lalu. Berikut catatan sejarah itu:

20 Februari 1833: Di Padang berlabuh beberapa kapal dari Batavia. Lebih dari 250 orang tentara diturunkan ke darat untuk membantu komandan militer sekalian Residen Sumatra Barat, Elout melawan pemberontakan pasukan Padri pada 11 Januari 1833.
.
Sumber: Rusli Amran dalam "Sumatra Barat Hingga Plakat Panjang - Jilid ke 1" (1981) hlm 600.

20 Februari 1958: Letkol Ahmad Husein berpidato dalam rapat umum terbuka di Padang, meminta dukungan masyarakat untuk PRRI yang telah ia umumkan sebelumnya. Pemerintah pusat saat itu telah memutuskan akan melancarkan tindakan militer pada PRRI.
.
Sumber: Mestika Zed, ‎Eddy Utama dan ‎Hasril Chaniago dalam "Sumatera Barat di panggung sejarah, 1945-1995" (1995) hlm 144.

Baca Juga

MSI Sumbar Dorong Penetapan Cagar Budaya Melalui Tahapan Akademik
MSI Sumbar Dorong Penetapan Cagar Budaya Melalui Tahapan Akademik
Robohnya Batu Bata Sejarah
Robohnya Batu Bata Sejarah
Seminar Front Palupuh Ungkap Perlawanan Sengit Menghadang Belanda 74 Tahun Lalu
Seminar Front Palupuh Ungkap Perlawanan Sengit Menghadang Belanda 74 Tahun Lalu
29 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
29 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
27 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
27 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
26 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
26 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat