19 Desember dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat

19 Desember dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat

Hari Ini dalam Catatan Sejarah. (Ilustrasi: Syafii/Langgam.id)

DataLanggam – Sejumlah literatur mencatat tanggal 19 Desember dalam sejarah Sumatra Barat. Pada tanggal tersebut, setidaknya terjadi sebuah peristiwa di masa lalu yang terjadi di wilayah Sumbar. Peristiwa itu terjadi pada 1948:

19 Desember 1948
Belanda Serang Bukittinggi, Awal Mula PDRI
.
Bukittinggi - Kota Bukittinggi ditembaki dan dibom oleh sejumlah pesawat Belanda sejak pagi pada 19 Desember 1948, seiring dengan serangan ke Yogyakarta. Korban berjatuhan. Namun, di Bukittinggi Belanda tak menurunkan pasukan terjun payung pada hari yang sama. Menteri Kemakmuran Sjafruddin Prawiranegara yang sedang berada di Bukittinggi bermusyawarah dengan Komisaris Pemerintah Pusat Teuku Mohammad Hasan dan sejumlah pimpinan untuk mendirikan Pemerintah Darurat Republik Indonesia (PDRI). Hal tersebut setelah mereka mengetahui para pimpinan ditawan oleh Belanda.
.
Sumber: Mestika Zed dalam "Somewhere in the jungle: Pemerintah Darurat Republik Indonesia" (1997) hlm 88
.
Baca Juga: Teror Cocor Merah di Langit Bukittinggi, Hitungan Jam Jelang PDRI

Baca Juga

MSI Sumbar Dorong Penetapan Cagar Budaya Melalui Tahapan Akademik
MSI Sumbar Dorong Penetapan Cagar Budaya Melalui Tahapan Akademik
Robohnya Batu Bata Sejarah
Robohnya Batu Bata Sejarah
Seminar Front Palupuh Ungkap Perlawanan Sengit Menghadang Belanda 74 Tahun Lalu
Seminar Front Palupuh Ungkap Perlawanan Sengit Menghadang Belanda 74 Tahun Lalu
29 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
29 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
27 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
27 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
26 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
26 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat