Pemerintah Nagari Koto Besar Dharmasraya Gelar Kegiatan Remaja Peduli Stunting

InfoLanggam – Pemerintahan Nagari Koto Besar, Kecamatan Koto Besar, Kabupaten Dharmasraya menyelenggarakan kegiatan Remaja Peduli Stunting dengan tema “Cegah Nikah Dini Untuk Generasi Bebas Stunting”, Jumat (8/3/2024).

Terselenggaranya kegiatan ini diharapkan remaja dapat menjadi pusat akses informasi mengenai pendidikan dan konseling kesehatan reproduksi, gizi dan perencanaan kehidupan berkeluarga bagi remaja di lingkungan sekolah, keluarga dan masyarakat.

Tidak itu saja, dengan adanya kegiatan ini diharapkan menjadi penggerak sosialiasi pernikahan anak dalam menekan angka stunting.

Kegiatan ini dibuka oleh Wali Nagari Koto Besar yang diwakili oleh Kasi Pemerintahan, juga hadir pendamping desa, Kepala puskesmas beserta anggota dan Penyuluh KB sebagai Narasumber.

Baca Juga

Bupati Dharmasraya, Annisa Suci Ramadhani menyampaikan kondisi pascabanjir di Kabupaten Dharmasraya pada Rapat Koordinasi
Hadiri Rakor dengan Mendagri, Bupati Annisa Paparkan Kondisi Pascabanjir di Dharmasraya
Inovasi Kartu Digital Sungai Rumbai Sehat untuk Eradikasi Stunting (KARDI SARAS) milik Pemkab Dharmasraya berhasil meraih penghargaan OPSI
Inovasi KARDI SARAS Puskesmas Rumbai Dharmasraya Raih Penghargaan OPSI KIPP 2025
Wagub Sumbar Vasko Ruseimy bersama Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani meresmikan sekaligus membuka pelayanan Samsat Nagari Samnag
Optimalkan Penerimaan Daerah, Samsat Nagari Hadir di Sungai Rumbai Dharmasraya
DPRD Dharmasraya menggelar Sidang Paripurna Istimewa dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun ke-22 Kabupaten Dharmasraya di Ruang
Sidang Paripurna Istimewa HUT ke-22 Dharmasraya, Bupati Paparkan Progres Pembangunan
Pemkab Dharmasraya menggelar acara pisah sambut Kapolres Dharmasraya dari AKBP Purwanto Hari Subekti kepada AKBP Kartyana Widyarso
Kapolres Dharmasraya Berganti, Bupati Harap Sinergi dan Kolaborasi Terjalin Semakin Kuat
Jalan Santai HUT Ke-22 Dharmasraya, Warga Sialang Gaung Dapat Motor
Jalan Santai HUT Ke-22 Dharmasraya, Warga Sialang Gaung Dapat Motor