Hadiri Pisah Sambut Kajari, DPRD Dharmasraya Apresiasi Kinerja M Haris Hasbullah

Langgam.id – Pemkab Dharmasraya beserta Forkopimda melaksanakan acara pisah sambut Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Dharmasraya yang sebelumnya dipimpin oleh M Haris Hasbullah kemudian diserahkan ke Pejabat baru yakni Dodik Hermawan.

Kegiatan pisah sambut yang dilaksanakan di Auditorium Kabupaten Dharmasraya, Senin, (27/2/2023) ini, dihadiri langsung oleh Ketua DPRD Dharmasraya Pariyanto dan Bupati Sutan Riska Tuanku Kerajaan.

Pada kesempatan itu, Ketua DPRD Dharmasraya Pariyanto memberikan apresiasi atas kinerja yang telah diayomi oleh M. Haris Hasbullah selama menjabat sebagai kajari.

Begitupun sebaliknya kepada Dodik Hermawan selaku Kajari Dharmasraya terpilih selamat datang dan selamat bergabung di Kabupaten Dharmasraya.

“Semoga kegiatan pisah sambut ini menjadi moment silaturahmi antara kita semua. Tidak ada istilah putus hubungan meskipun tidak lagi mengabdi di Kabupaten Dharmasraya ini begitu juga kepada kajari terpilih kegiatan ini menjadi jembatan untuk mengeratkan silaturahmi kita semua,” beber Pariyanto.

Tag:

Baca Juga

Ekonomi Sumbar Melambat di Tengah Maraknya PETI, Ulul Azmi: Ini Bukan Tambang Rakyat, Ini Kapitalisme Sempit
Ekonomi Sumbar Melambat di Tengah Maraknya PETI, Ulul Azmi: Ini Bukan Tambang Rakyat, Ini Kapitalisme Sempit
Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Sumbar secara tegas meminta Kepolisian Republik Indonesia, Menteri Lingkungan Hidup,
Walhi Sumbar Minta Polri, Menteri LH, ESDM dan Menhut Ambil Alih Kasus Penganiayaan Nenek Saudah
Dua ruang terbuka hijau baru yang dibangun Pemko Padang, sudah mulai beroperasi awal Januari 2026 ini. Yaitu Taman Rimbo Kaluang dan
Petugas Kebersihan Disiagakan di Taman Rimbo Kaluang dan Aliran Kenangan, Parkir Gratis
Pusat Studi Bencana Universitas Andalas (PSB UNAND) mengingatkan kelayakan kawasan kampus Universitas Islam Negeri (UIN) Imam Bonjol Padang
PSB UNAND: Kelayakan Kampus UIN IB Pascalongsor Tak Ditentukan Hanya dari Pengamatan Visual
Memetik Hikmah Dibalik Musibah dan Bencana, IKAPPABASKO Tabligh Akbar dan Doa Bersama di Jakarta
Memetik Hikmah Dibalik Musibah dan Bencana, IKAPPABASKO Tabligh Akbar dan Doa Bersama di Jakarta
Tingkatkan Layanan, Pengelola Trans Padang Tambah Fasilitas Halte Imam Bonjol Koridor 2 dan 3
Tingkatkan Layanan, Pengelola Trans Padang Tambah Fasilitas Halte Imam Bonjol Koridor 2 dan 3