Langgam.id - Semen Padang FC akan menghadapi tamunya Persita pada pertandingan pekan 23 BRI Liga 1 musim 2024/2025 di Stadion Haji Agus Salim pada Jumat (14/2/2025) pukul 15.30 WIB.
Menghadapi Persita, Pelatih Semen Padang FC Eduardo Almeida mengungkapkan bahwa persiapan sudah dilakukan sepenuhnya guna menghadapi laga ini.
"Untuk pertama kalinya juga, kita sangat ingin melihat kemenangan. Para pelatih dan pemain juga," beber Eduardo.
Eduardo mengatakan bahwa timnya akan berusaha mendapatkan poin penuh dalam menjamu Persita pada pertandingan sore ini.
Berikut starting line up Semen Padang FC menghadapi Persita sore ini:
1. Arthur Augusto Da Silva
2. Kim Mingyu
7. Charlos Filipe Da Fonseca Chaby
8. Ricki Ariansyah
13. Dody Alexvan Djin
17. Bruno Gomes De Oliveira Conceicao
18. Gala Pagamo
25. Zidane Pramudya Afandi
29. Irkham Zahrul Mila
30. Alhassan Wakaso
31. Rosad Setiawan
Pemain cadangan:
21. Moch. Diky Indriyana
71. Teguh Amiruddin
9. Cornelius Ezekiel Stewart
14. Dimas Roni Saputra
15. Firman Juliansyah
19. Muhammad Ridwan
20. Melcior Leideker Majefat
27. Gilang Anugerah Esa
55. Bima Reksa
65. Dewa Erlangga Sapalas
66. Dwi Geno Nofiansyah
70. Zulkifli Yahya. (*/yki)