Ada Pohon Tumbang di Kawasan Singgalang Kariang Jalur Padang – Bukittinggi

Pohon Tumbang Padang

Sumber: Kominfo Kota Padang Panjang

Langgam.idHujan lebat yang mengguyur kawasan Lembah Anai dan Padang Panjang sekitarnya semalam, memicu turunnya longsor dan bertumbangnya pohon di pinggang bukit kawasan Singgalang Kariang, jalur Padang – Bukittinggi.
Atas kejadian itu, BPBD Kesbangpol Kota Padang Panjang turun membersihkan material dan pohon tumbang yang menutupi sebahagian badan jalan.
“Mendapat laporan dari masyarakat, tim dari BPBD langsung turun menuju lokasi, Alhamdulillah tidak ada korban jiwa dan juga kerugian,” jelas Kepala BPBD melalui Kabid Kedaruratan dan Logistik Afrizal, Minggu (2/8), sebagaimana dicuplik dari Kominfo Padang Panjang di laman Facebook.
Pihaknya menghimbau agar pengguna jalan untuk tetap waspada dan berhati-hati, karena jalur yang dilewati rawan akan terjadinya bencana. (Osh)
Tag:

Baca Juga

Bantuan Presiden Tiba di Sumbar, Wagub Vasko Pastikan Langsung Didistribusikan ke Korban
Bantuan Presiden Tiba di Sumbar, Wagub Vasko Pastikan Langsung Didistribusikan ke Korban
Pembalakan Diduga Pemicu Banjir di Sumbar, Kayu Gelondongan Berserakan di Pantai Padang
Pembalakan Diduga Pemicu Banjir di Sumbar, Kayu Gelondongan Berserakan di Pantai Padang
Tim SAR mengevakuasi korban galodo di Kecamatan Malalak, Kabupaten Agam. IST
BPBD Agam Laporkan 29 Orang Meninggal Akibat Galodo di Salareh Aia
Menteri Luar Negeri RI, Sugiono memberikan dukungan kepada Deni Abdi sebagai ketua Ikatan Alumni Universitas Andalas (IKA Unand)
Menlu Sugiono Dukung Denny Abdi Jadi Ketua IKA Unand 2025-2029
M Rifki Resmi Pimpin Kanwil Kementerian Haji dan Umrah Sumbar, Siap Kebut Persiapan Haji 2026!
M Rifki Resmi Pimpin Kanwil Kementerian Haji dan Umrah Sumbar, Siap Kebut Persiapan Haji 2026!
Banjir dan longsor yang melanda sejumlah wilayah Sumatra Barat dalam beberapa hari terakhir mulai berdampak terhadap bahan pokok,
Imbas Banjir dan Longsor, Harga Cabai di Padang Tembus Rp200 Ribu Per Kg