Kecamatan Mandiangin Koto Selayan, Kota Bukittinggi

Kota Bukittinggi

Kota Bukittinggi

DataLanggam – Kecamatan Mandiangin Koto Selayan adalah salah satu kecamatan di Kota Bukittinggi, Provinsi Sumatra Barat.

Luas kecamatan ini adalah 12,15 kilometer persegi. Sebelah utara berbatas dengan Kecamatan Tilatang Kamang Kabupaten Agam, sebelah selatan dengan Kecamatan Guguak Panjang dan Aur Birugo Tigo Baleh, sebelah barat dengan Kecamatan IV Koto dan Matur Kabupaten Agam serta sebelah timur dengan Kecamatan IV Angkat, Kabupaten Agam.

Penduduk kecamatan ini berjumlah 48.862 (2018), terdiri dari 24.048 laki-laki dan 24.814 perempuan.

Jumlah Sekolah
SD 25 unit
SMP 6 unit
SMA 4 unit
SMK 1 unit
Akademi/Universitas 9

Jumlah fasilitas kesehatan:
Puskesmas 4 unit
Puskesmas Pembantu 8 unit

Kecamatan Mandiangin Koto Selayan terdiri dari 9 kelurahan, yakni:

1. Pulai Anak Air
2. Koto Selayan
3. Garegeh
4. Manggis Ganting
5. Campago Ipuh
6. Puhun Tembok
7. Puhun Pintu Kabun
8. Kubu Gulai Bancah
9. Campago Guguk Bulek

Sumber: Kecamatan Mandiangin Koto Selayan dalam Angka (2019), BPS Kota Bukittinggi

Baca Juga

Mengenal VPN dan Manfaatnya untuk Keamanan Online
Mengenal VPN dan Manfaatnya untuk Keamanan Online
29 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
29 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
15 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
15 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
12 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
12 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
11 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
11 November dalam Catatan Sejarah Sumatra Barat
Berita terbaru dan terkini hari ini: Arief Muhammad buka rumah makan Payakumbuah Masakan Minag di Tangerang, Banten.
Arief Muhammad Buka Rumah Makan Padang di Tangerang, Lokasinya Bekas Restoran Nan Gombang