468 Pelajar di Padang Ikuti Seleksi Calon Paskibraka

epala Kesbangpol Padang, Tarmizi Ismail mengatakan, bahwa seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Tingkat Kota Padang 2024

Kepala Kesbangpol Padang, Tarmizi Ismail. [foto: infopublik.id]

Langgam.id - Kepala Kesbangpol Padang, Tarmizi Ismail mengatakan, bahwa seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Tingkat Kota Padang 2024 disambut antusias para siswa SMA/sederajat..

Dimana jumlah siswa yang mendaftar untuk mengikuti seleksi ini terang Tarmizi, meningkat dibandingkan tahun lalu

“Tahun ini kami menerima 560 orang pendaftar. Namun hanya 468 siswa yang lengkap berkas persyaratannya dan lolos seleksi administrasi,” ujar Tarmizi Ismail dikutip dari infopublik.id pada Rabu (13/3/2024).

Tarmizi menjelaskan, bahwa proses pendaftaran seleksi Paskibraka tahun ini menerapkan pola baru dengan sistem pendaftaran online.

“Sistem ini dapat mempermudah siswa-siswi yang ingin mengikuti seleksi calon Paskibraka,” bebernya.

Ia mengungkapkan, dari 468 peserta yang mengikuti seleksi ini, dipilih 54 orang (putraa/putri) untuk Paskibraka Tingkat Kota Padang.

"Mereka ini juga akan diikutkan dalam penyeleksian Paskibraka Tingkat Provinsi," kata Tarmizi. (*/yki)

Baca Juga

Kelurahan Kuranji ditetapkan sebagai Kampung Tematik Ketahanan Pangan oleh Pemko Padang. Penetapan ini didasari oleh kondisi eksisting
Pemko Padang Tetapkan Kelurahan Kuranji Sebagai Kampung Tematik Ketahanan Pangan
Wako Hendri Septa Sampaikan Capaian Pembangunan Padang di Halal Bihalal PWRI
Wako Hendri Septa Sampaikan Capaian Pembangunan Padang di Halal Bihalal PWRI
Asisten II Perekonomian dan Pembangunan Pemko Padang, Didi Aryadi mengatakan, APBD Kota Padang tahun anggaran 2024 sebesar Rp2,565 triliun dengan serapan anggaran hingga April 2024
Hingga April 2024, Capaian Realisasi Keuangan dan Fisik Pemko Padang Masih di Bawah Target
Tampil di Youth Centre Padang, Musisi Asal Florida Pukau Penonton
Tampil di Youth Centre Padang, Musisi Asal Florida Pukau Penonton
Lomba Masak Serba Ikan: Padang Selatan Tampilkan 3 Olahan Ikan Tuna
Lomba Masak Serba Ikan: Padang Selatan Tampilkan 3 Olahan Ikan Tuna
1.500 Siswa SD Tahfidz Al Quran se Kota Padang Diwisuda
1.500 Siswa SD Tahfidz Al Quran se Kota Padang Diwisuda