Didi Riyadi Tolak Perpanjangan PPKM Darurat dan Kirim Surat Terbuka untuk Presiden

Surat terbuka didi riyadi

Didi Riyadi.[instagram]

Langgam id - Didi Riyadi, salah seorang artis papan atas tanah air mengirim surat terbuka kepada Presiden Indonesia, Joko Widodo perihal kondisi yang terjadi semenjak pandemi Covid-19 melanda.

Hal terdapat dalam akun Instagramnya @didiriyadi_official. Ia menyampaikan keluhannya terhadap perencanaan perpanjangan PPKM darurat yang sudah dicanangkan.

Dalam suratnya tersebut, ia menyampaikan bahwa menolak perencanaan perpanjangan PPKM Jakarta Bali tersebut, karena menurut lelaki.. ini, hal itu akan berdampak kepada perekonomian masyarakat yang semakin menurun.

"Perpanjangan PPKM tidak bisa menyelesaikan wabah, pilihannya seperti buah simalakama, mati karena wabah atau mati karena kelaparan", tulisnya.

Baca juga: Alami Pecah Pembuluh Darah, Fery Irawan Muncul dengan Penyanggah Leher

Tak hanya itu, ia juga memberikan 2 usulan terhadap permasalahan tersebut, yakni mengupayakan lockdown/psbb/ppkm dapat berjalan dengan ramah untuk masyarakat menengah kebawah, dan meminta agar pemerintah mengevaluasi hasil PPKM yang sudah dijalankan selama tgl 3 hingga 20 Juli 2021 tersebut, apakah memang berdampak baik atau tidak.

Ia menutup surat terbuka tersebut dengan harapan dapat dibaca dan menjadi pertimbangan bagi pemerintah, tepatnya presiden Indonesia.

Berikut Isi Suratnya:

 

Lampiran Gambar

Surat Terbuka Didi Riyadi

Didi RIyadi

Surat Terbuka Didi RIyadi

Lampiran Gambar

Surat Terbuka DIdi Riyadi

Tag:

Baca Juga

HUT ke-26, DWP Kota Padang Gelar Workshop dan Lomba Potong Rambut
HUT ke-26, DWP Kota Padang Gelar Workshop dan Lomba Potong Rambut
Mayat Perempuan Muda Mengapung di Danau Meninjau, Polisi Ungkap Tak Ada Tanda Kekerasan
Mayat Perempuan Muda Mengapung di Danau Meninjau, Polisi Ungkap Tak Ada Tanda Kekerasan
Asisten III Pemerintahan Provinsi Sumbar Medi Iswandi
Progul Nagari Kreatif Hub, Siasat Pemprov Urai Pertumbuhan Ekonomi Tidak Terpusat di Kota
Universitas Negeri Padang (UNP) yang diinisiasi oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM KM UNP 5.6) kembali mencatatkan langkah penting dalam
Perkuat Hubungan Kerja Sama Antar Kampus, BEM Gelar UNP Goes to International
Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris Jaringan Pendukung ISIS di Sumbar
Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris Jaringan Pendukung ISIS di Sumbar
Menteri Trenggono Minta Tambahan Kuota Penangkapan Tuna Sirip Biru 3000 Ton
Menteri Trenggono Minta Tambahan Kuota Penangkapan Tuna Sirip Biru 3000 Ton