15 Desainer Pariaman Ikuti Lomba Desain Baju Kurung Sulaman Kapalo Penitik

15 Desainer Pariaman Ikuti Lomba Desain Baju Kurung Sulaman Kapalo Penitik

Para desainer di Kota Pariaman mengikuti komba desain baju kurung. (Foto: Diskominfo)

Langgam.id – Sebanyak 15 Desainer Kota Pariaman ikuti Lomba Desain Baju Kurung Sulaman Kapalo Penitik tingkat Kota Pariama tahun 2023 di Pentas Utama Pantai Gandoriah. Lomba  Desain Baju Kurung Sulaman Kapalo Penitik ini merupakan Pokok Pikiran (Pokir) dari ketua DPRD Kota Pariaman, Harpen Agus Bulyandi.

Dalam sambutannya, Penjabat Wali Kota Pariaman, Roberia mengatakan bahwa Kota Pariaman sebagai tempat kerajinan Sulaman Kapalo Panitik yang merupakan salah satu kerajinan khas Pariaman.

“Semoga untuk kedepannya penamaan kapalo penitik tidak berubah menjadi kepala peniti karena ini merupakan ciri khas minang”, ungkapnya dikutip dari Kominfo, Minggu (12/11/2023).

Selain itu lanjut, Roberia semoga acara ini semakin meyemarakan pariwisata Kota Pariaman dan kekayaan intelektual Kota Pariaman.

“Sebelumnya Kadis Perindagkop Kota Pariaman menyampaikan bahwa untuk Sulaman Kapalo Penitik secara subtansi kekhasan Kota Pariaman. Tenaga ahli dari Kemenkum dan Ham sudah mengakui khas indikasi geografis Kota Pariaman.

“Namun, untuk resminya tentu ada proses, semoga semua jajaran dari Pemerintah Kota Pariaman semangat untuk menyegerakan supaya keluar sertifikat kekayan intelektual yang khas geografinya Kota Pariaman. Kalau sudah keluar sertifikat, jika ada daerah lain yang meniru maka daerah tersebut harus membayar uang ke Pariaman”,  

Ia juga berharap pokir- pokir yang seperti ini banyak lagi untuk Kota Pariaman.

Kedepan hasil dari Baju Kuruang Sulaman Kapalo Penitik ini akan menjadi karya-karya yang mendorong pertumbuhan ekonomi dan insyaallah Sulaman Kapalo Penitik ini nantinya setiap minggu ASN Kota Pariaman memakai sulaman. (*/Fs)

Tag:

Baca Juga

Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani mengungkapkan bahwa dirinya sedang melakukan perbaikan tata kelola pemerintahan sejak awal dilantik.
Aksi Bupati Dharmasraya “Bersih-bersih” Pegawai: Pemecatan dan Hukuman Berat
Pemain Semen Padang FC saat sesi latihan beberapa waktu lalu.
Manajemen Bantah Ada Tunggakan Gaji Pemain Semen Padang FC
IKB Pekanbaru berinisiatif mengusulkan Mr Assaat Dt Mudo menjadi pahlawan nasional. Inisiatif IKB Pekanbaru ini mendapat
Pemkab Agam Dukung IKB Usulkan Mr Assaat Jadi Pahlawan Nasional
Manjapuik Nan Lapuak, Manampuah Nan Lanyau Sebuah Filosofi Ketekunan Tanpa Menyerah
Manjapuik Nan Lapuak, Manampuah Nan Lanyau Sebuah Filosofi Ketekunan Tanpa Menyerah
Pemko Padang menggelar lomba kebersihan 'Padang Rancak Award' yang akan diikuti oleh 3.546 RT di 11 kecamatan. Lomba itu
Pemko Padang Gelar Lomba Kebersihan Antar RT Mulai 1 November, Ada 4 Tahap Penilaian
Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani melepas kontingen Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS) XVII Tahun 2025 di Aula Kantor Bupati
Bupati Annisa Lepas Atlet Asal Dharmasraya Ikuti POPNAS XVII 2025