{"id":179153,"date":"2023-02-12T17:08:00","date_gmt":"2023-02-12T10:08:00","guid":{"rendered":"https:\/\/langgam.id\/?p=179153"},"modified":"2023-02-12T18:14:23","modified_gmt":"2023-02-12T11:14:23","slug":"antisipasi-balap-liar-polresta-bukittinggi-gelar-personel-di-lokasi-rawan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/langgam.id\/antisipasi-balap-liar-polresta-bukittinggi-gelar-personel-di-lokasi-rawan\/","title":{"rendered":"Antisipasi Balap Liar, Polresta Bukittinggi Gelar Personel di Lokasi Rawan"},"content":{"rendered":"\n
Langgam.id<\/strong> - Untuk mengantisipasi balap liar, Kepolisian Resor Kota (Polresta) Bukittinggi menggelar atau menyiagakan personel di lokasi rawan. Polisi juga mengimbau pemilik kendaraan untuk tidak menggunakan knalpot bising dan lampu yang menyilaukan.<\/p>\n\n\n\n Kapolresta Bukittinggi Kombes Pol Yessi Kurniati dalam keterangan tertulis bersama Kasi Humas AKP Sitinjak menyatakan, pihaknya mendapat laporan dari masyarakat saat program Presisi Jum'at Curhat.<\/p>\n\n\n\n \"Pergelaran personil pada lokasi rawan dan pada jam rawan aksi balap liar tersebut, menjawab saran dan masukan warga,\" kata Kasi Humas, Minggu (12\/2\/2023).<\/p>\n\n\n\n Gelar personil pada jam rawan tersebut, menurutnya, menjadi agenda rutin patroli Satuan Samapta.<\/p>\n\n\n\n \"Pada hari libur dan malam minggu perlibatan personel ditambah dan lebih ditingkatkan,\" ujar AKP. Sitinjak, sebagaimana dirilis situs resmi Polresta Bukittinggi.<\/p>\n\n\n\n Di samping itu, menurutnya, Satuan Lalu Lintas Polresta Bukittinggi melakukan pencegahan melalui penyuluhan dan imbauan, termasuk pelarangan penggunaan knalpot bising.<\/p>\n\n\n\n Polresta Bukittinggi, menurutnya, mengimbau pengendara, pengemudi dan pengguna jalan untuk sama-sama menciptakan lalu lintas yang aman, tertib dan lancar.<\/p>\n\n\n\n Polresta Bukittinggi juga mengimbau pemilik kendaraan tidak menggunakan aksesoris yang mengganggu seperti penggunaan knalpot bising dan lampu yang menyilaukan. (*\/SS)<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":" Untuk mengantisipasi balap liar, Kepolisian Resor Kota (Polresta) Bukittinggi menggelar atau m...Lanjutkan Membaca<\/a><\/span>","protected":false},"author":4,"featured_media":179154,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"_jetpack_memberships_contains_paid_content":false,"footnotes":"","jetpack_publicize_message":"","jetpack_publicize_feature_enabled":true,"jetpack_social_post_already_shared":true,"jetpack_social_options":{"image_generator_settings":{"template":"highway","enabled":false},"version":2}},"categories":[1],"tags":[3879,8682],"jetpack_publicize_connections":[],"yoast_head":"\n